Pembukaan Pesta Kesenian Bali

  • Minggu, 11 Juni 2017 14:57 WIB
Pembukaan Pesta Kesenian Bali

Pembukaan Pesta Kesenian Bali

Seniman menampilkan Tari Dwipa Jaya sebagai tari pembukaan Pesta Kesenian Bali (PKB) 2017 di Taman Budaya, Denpasar, Sabtu (10/6/2017). Festival tahunan bidang seni budaya tersebut diikuti 230 sekee atau kelompok yang terdiri dari 17.000 seniman dari seluruh Pulau Dewata dan partisipan dari berbagai provinsi di Indonesia serta partisipan dari mancanegara. (ANTARA /Wira Suryantala)

Pembukaan Pesta Kesenian Bali

Pembukaan Pesta Kesenian Bali

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Puan Maharani (tengah) bersama Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo (kedua kiri), Gubernur Bali Made Mangku Pastika (kedua kanan), Wakil Gubernur Bali Ketut Sudikerta (kiri), dan Ketua DPRD Bali Nyoman Adi Wiryatama membuka Pesta Kesenian Bali (PKB) 2017 di Taman Budaya, Denpasar, Sabtu (10/6/2017). Festival tahunan bidang seni budaya tersebut diikuti 230 sekee atau kelompok yang terdiri dari 17.000 seniman dari seluruh Pulau Dewata dan partisipan dari berbagai provinsi di Indonesia serta partisipan dari mancanegara. (ANTARA/Wira Suryantala)

Pembukaan Pesta Kesenian Bali
Pembukaan Pesta Kesenian Bali

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait