(Antara)-Menteri Luar Negeri Indonesia dan Amerika Serikat menandatangani memorandum saling pengertian mengenai kerjasama selatan-selatan dan triangular, MOU tersebut diharapkan dapat berkontribusi dalam pemberian bantuan kepada negara-negara berkembang, khususnya dalam bidang peningkatan kapasitas, Indonesia, kini tidak lagi menjadi penerima, tetapi sebagai pemberi bantuan pembangunan bagi negara-negara berkembang.