Hong Kong (ANTARA) - Bursa saham Hong Kong dibuka lebih tinggi pada Jumat pagi, dengan indikator utama Indeks Hang Seng (HSI) naik 0,45 persen atau 118,00 poin, menjadi diperdagangkan di 26.584,88 poin. Indeks Hang Seng jatuh 1,57 persen atau 422,73 poin menjadi 26.466,88 poin pada penutupan perdagangan Kamis (21/11/2019), dengan nilai transaksi mencapai 75,43 miliar dolar Hong Kong (sekitar 9,65 miliar dolar AS).

Baca juga: IHSG Jumat pagi dibuka melemah 1,57 poin

Baca juga: Bursa Wall Street turun, investor tunggu kemajuan perdagangan AS-China

Baca juga: OECD turunkan perkiraan pertumbuhan global 2020, ini rekomendasinya


Baca juga: Dolar AS menguat, di topang risalah pertemuan Federal Reserve

Baca juga: Harga emas jatuh di atas 10 dolar, tertekan penguatan "greenback"

 

Penerjemah: Apep Suhendar
Editor: Risbiani Fardaniah
Copyright © ANTARA 2019