Hong Kong (ANTARA News) - Saham-saham Bursa Hong Kong ditutup lebih tinggi pada perdagangan Selasa, dengan Indeks Hang Seng (HSI) melonjak 2,27 persen atau 586,87 poin menjadi 26.462,32 poin.

Indeks Hang Seng diperdagangkan antara 26.192,65 poin hingga 26.597,07 poin, dengan nilai transaksi mencapai 112,73 miliar dolar Hong Kong (sekitar 14,38 miliar dolar AS). Demikian laporan yang dikutip dari Xinhua.

Baca juga: IHSG ditutup naik tipis, dipicu aksi beli para investor

Baca juga: Analis: Penguatan IHSG masih dibayangi hasil pertemuan AS-China

Baca juga: Apple dan Facebook topang lonjakan Wall Street tertinggi tiga minggu

Pewarta: Apep Suhendar
Editor: Risbiani Fardaniah
Copyright © ANTARA 2019