Beijing (ANTARA News) - Saham-saham Bursa China dibuka lebih rendah pada Kamis pagi, dengan Indeks Komposit Shanghai turun tipis 0,05 persen menjadi diperdagangkan di 2.759,94 poin.

Indeks Komponen Shenzhen yang melacak saham-saham di bursa kedua China dibuka melemah 0,07 persen menjadi diperdagangkan di 8.467,15 poin.

Sementara itu, Indeks ChiNext, yang melacak saham-saham perusahaan sedang berkembang di papan bergaya Nasdaq China, berkurang 0,20 persen menjadi diperdagangkan di 1.405,52 poin. Demikian laporan yang dikutip Xinhua.

Baca juga: IHSG dibuka melemah ke posisi 6.510

Baca juga: Rupiah Kamis pagi melemah, dekati Rp14.100

Baca juga: Bursa Hong Kong melemah, Indeks Hang Seng dibuka turun 64,05 poin

Baca juga: Wall Street menguat, investor cerna risalah pertemuan Bank Sentral AS

Baca juga: Dolar AS melemah, investor optimis perdagangan global membaik

Baca juga: Harga emas naik, terpicu optimisme perundingan dagang AS-China




 

Pewarta: Apep Suhendar
Editor: Risbiani Fardaniah
Copyright © ANTARA 2019