Santri Ponpes Darussalam Blokagung pulang kampung ke Bali

  • Kamis, 29 April 2021 22:54 WIB

Santri Pondok Pesantren Darussalam Blokagung membawa barang bawaannya saat tiba di Terminal Tipe A Mengwi, Badung, Bali, Kamis (29/4/2021). Sebanyak 480 santri asal Bali yang mengenyam pendidikan di Pondok Pesantren Darussalam Blokagung, Banyuwangi, Jawa Timur tersebut dipulangkan untuk liburan Lebaran Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriah dengan mengikuti penerapan protokol kesehatan sesuai ketentuan di Terminal Tipe A Mengwi itu sebagai upaya pencegahan penularan COVID-19. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo/rwa.

Santri Pondok Pesantren Darussalam Blokagung, Banyuwangi, Jawa Timur mengantre saat menggunakan cairan antiseptik setibanya di Terminal Tipe A Mengwi, Badung, Bali, Kamis (29/4/2021). Sebanyak 480 santri asal Bali yang mengenyam pendidikan di Pondok Pesantren Darussalam Blokagung, Banyuwangi, Jawa Timur tersebut dipulangkan untuk liburan Lebaran Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriah dengan mengikuti penerapan protokol kesehatan sesuai ketentuan di Terminal Tipe A Mengwi itu sebagai upaya pencegahan penularan COVID-19. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo/rwa.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait