Pariwisata di Kepulauan Kei, Maluku belum tergarap optimal

  • Kamis, 28 Oktober 2021 12:35 WIB

Foto udara memperlihatkan keindahan Pulau Adrenan di Kepulauan Kei, Maluku, Kamis (28/10/2021). Kepulauan Kei yang terdiri dari Kota Tual dan Kabupaten Maluku Tenggara memiliki pulau-pulau dan pantai yang indah yang apabila digarap potensinya bisa menjadi daya tarik pariwisata. ANTARA FOTO/FB Anggoro/wsj.

Puteri Indonesia asal Maluku Yoan Clara Teken berswafoto seraya menikmati keindahan Pulau Baer di Kepulauan Kei, Maluku, Kamis (28/10/2021). Pulau Baer adalah gugusan pulau-pulau karang dikelilingi laut yang jernihdan menjadi daya tarik pariwisata yang belum digarap optimal di Kota Tual, Maluku. ANTARA FOTO/FB Anggoro/wsj.

Sejumlah wisatawan menikmati keindahan Pulau Baer di Kepulauan Kei, Maluku, Kamis (28/10/2021). Pulau Baer adalah gugusan pulau-pulau karang dikelilingi laut yang jernih dan menjadi daya tarik pariwisata yang belum digarap optimal di Kota Tual, Maluku. ANTARA FOTO/FB Anggoro/wsj.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait