Gerhana bulan sebagian di Jepang

  • Jumat, 19 November 2021 16:05 WIB

Warga mengamati gerhana bulan sebagian yang terlihat di Sendai, Prefektur Miyagi, Jumat (19/11/2021). Fenomena gerhana kali ini akan menjadi gerhana terlama dimana 97,85 persen permukaan bulan itu tertutupi oleh umbra bumi dengan durasi gerhana bisa mencapai 3 jam 28 menit. ANTARA FOTO/The Yomiuri Shimbun/Kaname Muto/rwa.

Warga mengamati gerhana bulan sebagian yang terlihat di Sendai, Prefektur Miyagi, Jumat (19/11/2021). Fenomena gerhana kali ini akan menjadi gerhana terlama dimana 97,85 persen permukaan bulan itu tertutupi oleh umbra bumi dengan durasi gerhana bisa mencapai 3 jam 28 menit. ANTARA FOTO/The Yomiuri Shimbun/Kaname Muto/rwa.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait