Pemenang Grammy Award 2022, PJ Morton, bakal manggung di Java Jazz Festival

  • Kamis, 21 April 2022 03:23 WIB

Penampilan Romantic Echoes pada jumpa pers Festival musik Jakarta International BNI Java Jazz Festival (BNIJJF2022) di Senayan, Jakarta, Rabu (20/4/2022). BNIJJF2022 akan segera digelar secara luar jaringan (luring) pada 27-29 Mei 2022 mendatang di JiExpo Kemayoran dan dimeriahkan oleh pemenang Grammy untuk album R&B terbaik, PJ Morton hingga berbagai musisi jazz muda tanah air. ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto/wsj.

Penampilan grup musik SUSU pada jumpa pers Festival musik Jakarta International BNI Java Jazz Festival (BNIJJF2022) di Senayan, Jakarta, Rabu (20/4/2022). BNIJJF2022 akan segera digelar secara luar jaringan (luring) pada 27-29 Mei 2022 mendatang di JiExpo Kemayoran dan dimeriahkan oleh pemenang Grammy untuk album R&B terbaik, PJ Morton hingga berbagai musisi jazz muda tanah air. ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto/wsj.

Pemimpin Divisi Komunikasi Pemasaran BNI Okki Rushartomo Budiprabowo (tengah) bersama Chief Marketing Officer PT Global Digital Niaga (Blibli) Edward Killian (kiri) dan Direktur Event Nasional dan Internasional Kemenparekraf Dessy Ruhati (kanan) menyampaikan sambutan pada jumpa pers Festival musik Jakarta International BNI Java Jazz Festival (BNIJJF2022) di Senayan, Jakarta, Rabu (20/4/2022). BNIJJF2022 akan segera digelar secara luar jaringan (luring) pada 27-29 Mei 2022 mendatang di JiExpo Kemayoran dan dimeriahkan oleh pemenang Grammy untuk album R&B terbaik, PJ Morton hingga berbagai musisi jazz muda tanah air. ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto/wsj.

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Berita Terkait