#balai pelestarian cagar budaya bpcb trowulan jawa timur

Kumpulan berita balai pelestarian cagar budaya bpcb trowulan jawa timur, ditemukan 16 berita.

BPCB Trowulan Jawa Timur lanjutkan ekskavasi Situs Pendem

Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Trowulan Jawa Timur melakukan ekskavasi lanjutan pada temuan struktur bata kuno, ...

Situs Sekaran bakal dijadikan laboratorium lapangan mahasiswa sejarah

Situs Sekaran yang berada kilometer 37 Tol Pandaan-Malang Seksi V, tepatnya di Desa Sekarpuro, Kecamatan Pakis, ...

Jasa Marga Pandaan-Malang siapkan Rp1,5 miliar untuk Situs Sekaran

PT Jasa Marga Tol Pandaan-Malang menyiapkan pembiayaan sebesar Rp1,5 miliar untuk membangun atap pelindung dan dinding ...

BPCB Trowulan siapkan ekskavasi lanjutan Situs Sekaran

Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Trowulan Jawa Timur bersama para pemangku kepentingan lainnya akan melakukan ...

Situs pra-Majapahit Sekaran butuhkan atap pelindung

Keberadaan Situs Sekaran yang ditengarai merupakan peninggalan era pra-Majapahit di Dusun Sekaran, Desa Sekarpuro, ...

Serpihan bata berhias ditemukan di Situs Sekaran, Jatim

Serpihan bata berhias atau berukir ditemukan di Situs Sekaran, di Dusun Sekaran, Desa Sekarpuro, Kecamatan Pakis, ...

Artikel

Tol Pandaan-Malang, dan jejak masa lalu Situs Sekaran

Pada awal Maret 2019, pembangunan Tol Pandaan-Malang Seksi V yang menghubungkan Pakis, Kabupaten Malang dan wilayah ...

Ini alasan Jasamarga belum putuskan pindahkan tol Pandaan-Malang

Pihak PT Jasa Marga Tbk menyatakan belum memutuskan untuk memindahkan jalur tol Pandaan-Malang karena adanya situs ...

Jasa Marga dukung pengembangan dan pelestarian Situs Sekaran

PT Jasa Marga Tbk menyatakan mendukung pengembangan dan pelestarian Situs Sekaran yang ditemukan di area pembangunan ...

Jasa Marga siapkan skenario penyelesaian tol Pandaan-Malang Seksi V

PT Jasa Marga Tbk telah menyiapkan beberapa opsi atau skenario terkait penyelesaian ruas tol Pandaan-Malang Seksi V, ...

Penyelesaian Tol Pandaan-Malang Seksi V tunggu keputusan pusat

PT Jasa Marga Tbk menyatakan bahwa kelanjutan penyelesaian pembangunan Jalan Tol Pandaan-Malang Seksi V menunggu ...

BPCB Trowulan siapkan rekomendasi situs di Tol Pandaan-Malang

Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Trowulan Jawa Timur tengah menyiapkan rekomendasi kepada para pemangku ...

BPCB Trowulan temukan dinding pembatas di Situs Sekaran

Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Trowulan Jawa Timur menemukan dinding pembatas yang membentang dari arah timur ke ...

Balai Arkeologi Yogyakarta bakal lanjutkan penelitian Situs Sekaran

Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Trowulan, Jawa Timur menyatakan pihak Balai Arkeologi Yogyakarta nantinya akan ...

Situs Kuno tol Malang-Pandaan diprediksi kompleks bangunan peribadatan

Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Trowulan Jawa Timur menyatakan bahwa situs kuno yang ditemukan di Dusun Sekaran, ...