#cdc

Kumpulan berita cdc, ditemukan 1.472 berita.

Pentingnya skrining rutin untuk cegah sifilis pada bayi baru lahir

Skrining kehamilan yang dilakukan secara rutin dapat membantu para ibu mencegah bayinya yang baru lahir terkena ...

Unpatti-Kemnaker sosialisasi pasar kerja digital bagi mahasiswa

Universitas Pattimura (Unpatti) Ambon, Maluku bersama Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) RI melalui Sekretariat ...

Menkes sebutkan sejumlah upaya penting guna tekan arbovirus

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan bahwa, ada sejumlah upaya yang perlu dilakukan guna mengatasi ...

Kemenkes: Belum ada risiko kasus virus B di Indonesia

Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmizi mengatakan hingga kini mereka ...

Kontak harian dengan anak muda tingkatkan risiko Pneumonia pada lansia

Kontak harian dengan anak-anak muda meningkatkan risiko terjangkit bakteri penyebab pneumonia pada orang dewasa lanjut ...

Anak dengan spektrum autisme dapat didukung jadi orang hebat

Dokter spesialis anak dari Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia dr. Rini Sekartini mengatakan, anak dengan ...

Legislator minta DKI tingkatkan sosialisasi vaksin DBD ke masyarakat

Anggota DPRD DKI Jakarta  Gilbert Simanjuntak meminta pemerintah provinsi meningkatkan sosialisasi vaksin ...

CGTN: Tiongkok membuat perkembangan dalam pemberantasan tuberkulosis

Beijing, (ANTARA/PRNewswire) - Hari Tuberkulosis (TB), diperingati setiap 24 Maret, meningkatkan kesadaran ...

Garam meja yang difortifikasi asam folat dapat cegah cacat bawaan

Peran asam folat dalam mencegah cacat bawaan yang mengancam jiwa seperti spina bifida dan anensefali telah diakui ...

AS catat 100 kematian anak lebih akibat influenza selama musim flu

Lebih dari 100 kematian anak terkait influenza telah dilaporkan di Amerika Serikat (AS) selama musim flu kali ini, ...

Vaksin booster COVID-19 disarankan 28 hari jelang mudik Lebaran

Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI) menyarankan masyarakat untuk kembali melanjutkan dosis ...

Kemenkes: ASEAN EOC momen penguatan kolaborasi regional

Sekretaris Jenderal Kementerian Kesehatan Kunta Wibawa Dasa Nugraha mengatakan, ASEAN Emergency Operations Centre (EOC) ...

FDA setujui obat pertama untuk mengatasi alergi makanan

Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Serikat (The United States Food and Drug Administration/​​FDA) ...

CDC AS peringatkan wabah E. coli terkait keju susu mentah

Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) Amerika Serikat (AS) pada Jumat (16/2) memperingatkan wabah E. coli ...

CDC: AS catat sekitar 16.000 kematian akibat flu pada musim ini

Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) Amerika Serikat (AS) pada Jumat (16/2) menyebutkan sekitar 24 ...