#dinkes jatim

Kumpulan berita dinkes jatim, ditemukan 97 berita.

Gubernur Jatim; Jangan panik hadapi ancaman DBD, namun harus waspada

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengingatkan warganya tidak panik menghadapi ancaman penyakit demam ...

Dinkes Kabupaten Madiun minta warga rajin lakukan PSN antisipasi DB

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Madiun, Jawa Timur, meminta warga rajin melakukan pemberantasan sarang nyamuk (PSN) ...

Kadinkes paparkan kronologi terdeteksinya varian Omicron di Jatim

Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur dr Erwin Astha Triyonno memaparkan kronologi terdeteksinya COVID-19 varian ...

Vaksinasi anak usia 6-11 tahun di Pamekasan terkendala cakupan umum

Dinas Kesehatan (Dinkes) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan, Jawa Timur, menyatakan vaksinasi COVID-19 untuk anak ...

Bantu korban erupsi Semeru, Kabupaten Kediri kirimkan logistik

Pemerintah Kabupaten Kediri, Jawa Timur, mengirimkan bantuan logistik untuk membantu warga yang menjadi korban erupsi ...

Komisi V DPR minta BNPB-BPBD kerja cepat tangani erupsi Semeru

Anggota Komisi V DPR RI Novita Wijayanti meminta Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) dan Badan Penanggulangan ...

Polda Jatim kerahkan ratusan personel bantu warga terdampak Semeru

Kepolisian Daerah Jawa Timur mengerahkan ratusan personel ke Kabupaten Lumajang untuk membantu proses evakuasi warga ...

Puluhan warga terdampak Semeru mengungsi di Balai Desa Sumberwuluh

Puluhan warga mengungsi di Balai Desa Sumberwuluh, Kecamatan Candipuro, Kabupaten Lumajang letusan Gunung ...

BPBD dan Dinkes Jatim kirim bantuan ke lokasi terdampak Semeru

Gunung Semeru bergolak Selain itu, Dinkes Jatim juga memonitor kondisi fasilitas kesehatan primer dan sekunder, ...

Menkes sebut Jatim dapat tambahan 506.500 dosis vaksin AstraZeneca

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyebutkan sebanyak 506.500 dosis vaksin AstraZeneca akan dikirimkan ke Provinsi ...

Forkopimda Jatim pastikan kelancaran vaksinasi "door to door"

Pejabat Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Jawa Timur memastikan kelancaran program vaksinasi dari rumah ke ...

Pemprov Jatim menyisir wilayah yang alami kendala vaksinasi COVID-19

Pemerintah Provinsi Jawa Timur menyisir wilayah-wilayah yang mengalami kendala program vaksinasi sebagai upaya ...

Ambulans vaksinasi "dari pintu ke pintu" di Jatim mulai dioperasikan

Pejabat Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Jawa Timur memberangkatkan puluhan ambulans "Vaksinasi ...

COVID-19 varian beta dan delta belum ditemukan di Batam

Balai Teknik Kesehatan Lingkungan dan Pengendalian Penyakit Kelas I menyatakan hingga saat ini belum ditemukan COVID-19 ...

Satgas Jatim: Ponorogo, Ngawi, Bangkalan berstatus zona merah COVID-19

Satuan Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Jawa Timur menyatakan bahwa Kabupaten Ponorogo, Kabupaten Ngawi dan ...