#musim giling 2025

Kumpulan berita musim giling 2025, ditemukan 15 berita.

ID FOOD suplai pangan untuk Koperasi Desa Merah Putih

PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero) atau ID FOOD berkomitmen memenuhi kebutuhan pokok masyarakat melalui program ...

Mentan benahi tata kelola tebu guna percepat swasembada gula nasional

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mendorong pembenahan tata kelola tebu baik melalui upaya intensifikasi ...

PT SGN pantau proses produksi giling di PG Pesantren Baru

PT Sinergi Gula Nusantara (SGN) memantau dengan seksama proses produksi giling tebu di Pabrik Gula Pesantren Baru, Kota ...

RMI target giling tebu 1,5 juta ton di 2025

Pabrik Gula (PG) PT Rejoso Manis Indo (RMI) di Desa Rejoso, Kecamatan Binangun, Kabupaten Blitar, Jawa Timur, ...

SGN dorog PG Kwala Madu jadi pilar penting capai swasembada gula

PT Sinergi Gula Nusantara (SGN) mendorong Pabrik Gula (PG) Kwala Madu menjadi pilar penting dalam pencapaian swasembada ...

SGN pastikan kesiapan PG Gempolkrep jelang musim giling tebu

PT Sinergi Gula Nusantara (SGN) yang merupakan anak perusahaan PTPN III (Persero) memastikan kesiapan Pabrik Gula (PG) ...

PG Modjopanggung gelar tradisi manten tebu sambut musim giling 2025

Pabrik Gula (PG) Modjopanggung di Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur, Jumat menggelar ritual Manten Tebu, sebuah ritual ...

Optimistis PG Assembagoes capai target giling tebu 500 ribu ton

Asosiasi Petani Tebu Rakyat (APTR) Cabang Kecamatan Asembagus, Situbondo, Jawa Timur optimistis PG Assembagoes pada ...

PG Assembagoes optimistis capai target giling 500.000 ton tahun ini

Manajemen Pabrik Gula Assembagoes Situbondo, Jawa Timur, optimistis mencapai target giling tebu sekitar 500.000 ton ...

PG Assembagoes gelar "Petik Tebu Manten" memasuki musim giling

Pabrik Gula Assembagoes Situbondo, Jawa Timur, Sabtu  menggelar selamatan Petik Tebu Manten memasuki musim giling ...

ID FOOD tingkatkan target produksi gula pada musim giling 2025

Holding BUMN pangan ID FOOD meningkatkan produksi gula dan mendorong tingkat optimasi pabrik pada musim giling tebu ...

PG Ngadirejo target giling 9,5 juta kuintal tebu di 2025

Pabrik Gula Ngadirejo Kabupaten Kediri, Jawa Timur, menargetkan akan melakukan giling untuk 9,5 juta kuintal tebu pada ...

Sinergi SGN dan serikat pekerja dukung swasembada gula

PT Sinergi Gula Nusantara (SGN) bersama Serikat Pekerja Perkebunan Nusantara (SPBUN) SGN bersinergi mendukung ...

SGN targetkan mampu giling tebu 13,6 juta ton pada 2025

Kepala Divisi Sekretariat Perusahaan PT Sinergi Gula Nusantara (SGN) Yunianta menyatakan pihaknya menargetkan mampu ...

ID FOOD: Perluasan lahan tebu mampu genjot produksi gula 2025

Holding BUMN Pangan ID FOOD akan berfokus pada perluasan lahan tebu, penerapan pertanian pintar, dan peningkatan ...