#negara negara pasifik

Kumpulan berita negara negara pasifik, ditemukan 201 berita.

Pertemuan Biden dan Xi Jinping akan bahas persaingan AS-China

Presiden AS Joe Biden dan mitranya dari China Xi Jinping akan bertemu secara tatap muka pekan ini untuk membahas ...

KTT AIS

Presiden dorong penguatan kerja sama keluarga Pasifik dengan PM Tuvalu

Presiden Joko Widodo mendorong penguatan kerja sama sebagai satu keluarga Pasifik saat bertemu dengan Perdana Menteri ...

ASEAN 2023

Jokowi sebut China, Jepang, dan Korea dukung penuh eksosistem EV ASEAN

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengatakan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Ke-43 ASEAN berhasil mencapai kesepakatan ...

PM baru Vanuatu tinjau lagi pakta keamanan dengan Australia

Perdana Menteri baru Vanuatu, Sato Kilman, akan "meninjau kembali" pakta keamanan yang sudah ditandatangani ...

Kemendikbudristek: Indonesia hadiri Festival Melanesia 2023 di Vanuatu

Direktorat Jenderal Kebudayaan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek)  ...

Menhan Prabowo dan Menlu Retno bertemu Presiden Perancis

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto dan Menteri Luar Negeri Retno Marsudi melakukan kunjungan kehormatan ke Presiden ...

Inggris tandatangani pakta perdagangan trans-Pasifik

Inggris secara resmi menandatangani perjanjian untuk bergabung dengan pakta perdagangan trans-Pasifik pada Minggu ...

ASEAN 2023

Retno: ASEAN-Australia berperan penting pada stabilitas Indo-Pasifik

Menteri Luar Negeri Indonesia Retno Marsudi mengatakan bahwa Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) dan ...

ASEAN 2023

Indonesia ajak Selandia Baru jaga stabilitas Indo-Pasifik

Indonesia, dalam keketuaannya di Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) tahun ini, mengajak Selandia Baru ...

Menlu Retno sambut rencana pembukaan Kedubes Vanuatu di Indonesia

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menyambut baik rencana Vanuatu untuk membuka kedutaan besarnya di Indonesia, serta ...

Telaah

Berbalas tolak wartawan dan dinamika hubungan India-China

Tadinya, sampai awal tahun ini masih ada empat wartawan India yang bertugas di China, tapi April lalu menyusut menjadi ...

ASEAN 2023

Indonesia gelar lokakarya ASEAN-Pasifik tentang sampah plastik laut

Indonesia menyelenggarakan lokakarya “ASEAN-Indo-Pacific Workshop on Marine Plastic Debris” di Bali ...

Korsel gelar KTT pertama dengan para pemimpin negara-negara Pasifik

Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol membuka pertemuan tingkat tinggi (KTT) pertama dengan para pemimpin negara-negara ...

Papua Nugini dan AS tandatangani kerja sama pertahanan

Menlu AS Anthony Blinken menandatangani perjanjian kerja sama pertahanan di Papua Nugini, Senin, yang akan meningkatkan ...

Presiden Jokowi ajak PM Kepulauan Cook tingkatkan kerja sama kawasan

Presiden RI Joko Widodo mengajak Perdana Menteri Kepulauan Cook Mark Brown untuk meningkatkan kerja sama demi ...