#pencampuran vaksin

Kumpulan berita pencampuran vaksin, ditemukan 14 berita.

Kemenkes: Pertahankan disiplin prokes dan vaksin sampai pandemi usai

Juru Bicara Kementerian Kesehatan (Kemenkes) dr Mohammad Syahril mengatakan disiplin terhadap protokol kesehatan ...

Panel WHO uraikan imbauan vaksin "booster" COVID-19

Panel penasihat vaksin Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengimbau agar penderita gangguan imun atau penerima vaksin ...

WHO: Ada 'skandal' dalam kesenjangan vaksin COVID-19 global

Kepala Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Tedros Adhanom Ghebreyesus pada Jumat (12/11) mengatakan bahwa kesenjangan ...

WHO: Dunia bakal kekurangan 1-2 miliar alat suntik vaksin COVID

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) pada Selasa memperingatkan bahwa dunia bakal kekurangan 1-2 miliar suntikan vaksin ...

EU capai target vaksinasi 70 persen penduduk dewasa

Komisi Eropa mengatakan bahwa 70 persen dari populasi orang dewasa di Uni Eropa (EU) telah sepenuhnya divaksin ...

Jubir: Penurunan kasus COVID-19 Indonesia belum capai rekomendasi WHO

Juru Bicara Vaksinasi COVID-19 Kementerian Kesehatan (Kemenkes) dr Siti Nadia Tarmizi mengemukakan penurunan angka ...

Pfizer, Moderna naikkan harga vaksin COVID di Uni Eropa

Produsen Pfizer dan Moderna menaikkan harga vaksin COVID-19 buatannya dalam kontrak terbaru pasokan Uni Eropa, seperti ...

Uni Eropa, GSK sepakati pasokan obat terapi COVID-19

Komisi Uni Eropa telah menandatangani kontrak dengan GlaxoSmithKline untuk memasok hingga 220.000 dosis sotrovimab, ...

China tegaskan komitmen perkuat kerja sama vaksin dengan Indonesia

China menyatakan komitmen untuk memperkuat kerja sama vaksin COVID-19 dan terus memberikan bantuan dan dukungan bagi ...

Uni Eropa tak putuskan rekomendasi pencampuran vaksin COVID

Badan Pengawas Obat Eropa (EMA) pada Rabu (14/7) berusaha untuk tidak memutuskan membuat rekomendasi apa pun tentang ...

WHO peringatkan bahaya pencampuran vaksin COVID-19

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyarankan agar orang-orang tidak mencampur dan mencocokkan vaksin COVID-19 dari ...

Satgas COVID-19 ingatkan masyarakat tak sembarang booster vaksin

Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Wiku Adisasmoto mengingatkan masyarakat untuk tidak sembarangan melakukan ...

Korsel campur vaksin AstraZeneca dan Pfizer untuk 760.000 penduduk

Sekitar 760.000 warga Korea Selatan (Korsel) yang telah menerima dosis pertama vaksin COVID-19 AstraZeneca Plc akan ...

MUI Nyatakan Vaksin Meningitis Halal

Dewan Pimpinan Majelis Ulama Indonesia (MUI) menyatakan vaksin meningitis untuk jamaah haji, khususnya buatan Italia ...