#pertanian perkotaan jakarta

Kumpulan berita pertanian perkotaan jakarta, ditemukan 10 berita.

Jakarta Timur panen 300 kilogram cabai rawita di kolong Tol Becakayu

Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Timur (Jaktim) memanen sebanyak 300 kilogram (kg) cabai rawita di pertanian ...

Heru serahkan enam ribu bibit cabai jaga ketahanan pangan

Penjabat Gubernur DKI Heru Budi Hartono menyerahkan enam ribu bibit cabai kepada seluruh kecamatan untuk ditanam di ...

Warga Jakarta Utara didorong tanam cabai mandiri

Pemerintah Kota Jakarta Utara (Pemkot Jakut) mendorong warga setempat untuk menanam cabai secara mandiri melalui ...

Artikel

Melirik potensi budidaya pertanian di kontainer

Segala sesuatu yang dipaksa berkonotasi negatif, namun tidak demikian halnya Kelompok Tani Rumpaka di Ragunan Jakarta ...

Pemprov DKI tetapkan tujuh sasaran ruang terbuka hijau untuk pertanian

Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Perikanan (KPKP) DKI Jakarta menetapkan tujuh sasaran ruang terbuka hijau untuk ...

DKI penuhi sendiri lima persen kebutuhan sayur dan buah pada 2030

Pemprov DKI Jakarta menargetkan bisa memenuhi sendiri lima persen kebutuhan sayur dan buah pada 2030 sesuai dengan ...

Sumpah Pemuda, puluhan siswa PAUD dan SD ikut panen di Walkot Farm

Puluhan siswa-siswi Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) hingga Sekolah Dasar (SD) mengikuti panen padi dan kangkung di ...

Artikel

Menikmati Eduwisata Kamal Muara

Tak sedikit orang memandang Daerah Khusus Ibu Kota (DKI) Jakarta semata-mata adalah hamparan metropolitan dengan ...

Artikel

Menikmati kesejukan di Agroeduwisata Ragunan

Sudah pernah nonton film Nagabonar Jadi 2? Film lawas yang dibintangi oleh aktor kawakan Deddy Mizwar dan Tora Sudiro ...

Jakarta Selatan dirikan pusat edukasi percontohan pertanian perkotaan

Pemerintah Kota Jakarta Selatan mendirikan tempat percontohan pertanian perkotaan sebagai pusat edukasi bagi warga Ibu ...