#relaksasi ppnbm

Kumpulan berita relaksasi ppnbm, ditemukan 253 berita.

Bank Mandiri perkirakan penjualan mobil naik 39,5 persen tahun ini

Tim Ekonom PT Bank Mandiri Persero Tbk memprediksi penjualan mobil di pasar domestik akan tumbuh hingga 39,5 persen ...

Diskon PPnBM diperpanjang, industri otomotif bersiap genjot produksi

Perpanjangan relaksasi PPnBM kendaraan bermotor roda empat yang diumumkan pemerintah belum lama ini disambut positif ...

Relaksasi PPnBM dongkrak signifikan penjualan Toyota pada Januari-Mei

Relaksasi pajak penjualan barang mewah (PPnBM) kendaraan bermotor dengan mesin hingga 2.500 cc, yang diproduksi di ...

Daihatsu sebut kelangkaan chip belum pengaruhi produksi di Indonesia

PT Astra Daihatsu Motor menyebut kondisi produksi kendaraannya masih terbilang terkendali meskipun ada kelangkaan chip ...

Insentif PPnBM dorong penjualan Daihatsu

PT Astra International Daihatsu Sales Operation (AI-DSO) mengatakan penjualannya naik hingga 37 persen selama periode ...

Ini model Toyota Raize yang paling diburu konsumen

Toyota Astra Motor (TAM) hari ini mengumumkan bahwa mobil terbaru mereka, Toyota Raize telah dipesan sebanyak 6.179 ...

Insentif PPnBM dongkrak penjualan Mitsubishi 37 persen

PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) mengatakan penjualannya naik lebih 37 persen selama periode ...

Pemerintah perpanjang diskon 100 persen PPnBM kendaraan bermotor

Pemerintah terus berupaya mengakselerasi pemulihan ekonomi nasional dengan menjalankan berbagai kebijakan strategis, ...

Honda tetap maksimalkan produksi di tengah kelangkaan semikonduktor

Business Innovation and Sales & Marketing Director PT Honda Prospect Motor (HPM) Yusak Billy mengatakan pihaknya ...

Honda sebut pemesanan City Hatchback tembus 3.000 unit

PT Honda Prospect Motor (HPM) menyebut bahwa pemesanan City Hatchback sejak pertama kali diluncurkan hingga saat ini ...

Industri otomotif terbesar kelima penyumbang devisa

Kementerian Perdagangan (Kemendag) menyatakan bahwa industri otomotif merupakan sektor yang cukup memberikan kontribusi ...

Pengaruh Ramadhan dan PPnBM dalam Industri mobkas semester I

Pasar mobil bekas (mobkas) menjelang akhir semester 1 2021, menunjukkan tren pemulihan yang didorong kebijakan ...

Relaksasi PPnBM terbukti genjot pendapatan industri otomotif

Relaksasi dari Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) terbukti telah menggenjot pendapatan industri otomotif yang ...

Wuling umumkan harga baru Almaz dan Cortez, kenalkan New Confero

Wuling Motors (Wuling) menginformasikan harga baru Almaz RS, Almaz dan Cortez CT, yang ketiganya mendapatkan subsidi ...

PPnBM 50 persen berlaku, apakah masih menarik minat konsumen?

Pakar otomotif sekaligus akademisi Institut Teknologi Bandung (ITB) Yannes Martinus Pasaribu menilai pemberian insentif ...