ANTARA - Berlatar Candi Borobudur, penampilan G20 Orchestra memukau semua mata yang menyaksikan dan mendengarkan harmonisasi indah dari pemain orkestra. Malam puncak pertemuan para Menteri Kebudayaan G20 itu berlangsung 12 September lalu. Namun, ada yang tentunya menarik perhatian dimana puluhan pemusik yang berasal dari negara-negara berbeda tersebut bergabung  dalam harmoni yang diarahkan oleh konduktor Eunice Tong. Sosok Eunice Tong memang banyak dibahas. Sebagai konduktor perempuan, ia mampu memimpin harmonisasi musik yang pada. Seperti apa sosok Eunice Tong? Saksikan dalam podacst Antara episode ini. 
(I Gusti Agung Ayu N/Gunawan Wibisono/Fahrul Marwansyah/I Gusti Agung Ayu N)

Tonton juga:
BeRisik - Mengenal Eunice Tong, konduktor asal Indonesia di Orkestra G20 (Bag 2)
BeRisik - Mengenal Eunice Tong, konduktor asal Indonesia di Orkestra G20 (Bag 3)