(Antara)-Anda pernah mencicipi hidangan khas Kabupaten Gunung Kidul, yang disebut thiwul…?? Thiwul adalah panganan yang terbuat dari ketela atau tepung gaplek. dulu, thiwul kerap disajikan dengan gula merah. namun kini, thiwul memiliki aneka macam rasa, bahkan juga dijual dalam kemasan, sehingga bisa tahan lebih lama.