ANTARA - Wali Kota Solo Respati Ardi menyebut tidak ada pengetatan keamanan terhadap warga yang memasuki kawasan Balai Kota Solo usai insiden perusakan sejumlah aset di kompleks perkantoran tersebut, Senin (9/6). Meski begitu, Respati tengah mengevaluasi prosedur operasi standar (SOP) keamanan di Balai Kota Solo demi pembelajaran. (Denik Apriyani/Yovita Amalia/Gracia Simanjuntak)