#cek gudang

Kumpulan berita cek gudang, ditemukan 42 berita.

PJ Gubernur Bey Machmudin apresiasi pembenahan transportasi Kota Bogor

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin mengapresiasi pembenahan transportasi yang dilakukan Pemerintah ...

Satgas Pangan pastikan stok beras aman

Satuan Tugas Pangan Polri memastikan pasokan dan ketersediaan beras dalam kondisi aman sehingga masyarakat ...

Pastikan stok aman, Presiden Jokowi cek gudang Bulog Bogor dan Jakarta

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meninjau Cadangan Beras Pemerintah (CBP) pada gudang Badan Urusan Logistik (Bulog) di ...

Alokasi pupuk subsidi Jawa Tengah sebesar 1,16 juta ton

Alokasi atau jatah pupuk bersubsidi yang diberikan Kementerian Pertanian untuk Provinsi Jawa Tengah pada tahun 2023 ...

Mentan ungkap penyebab harga pupuk nonsubsidi mahal

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengungkapkan penyebab harga pupuk nonsubsidi yang relatif mahal dibandingkan ...

Pupuk Indonesia dukung polisi ungkap penyalahgunaan pupuk subsidi

PT Pupuk Indonesia (Persero) mendukung kepolisian dalam mengungkap kasus penyalahgunaan 111 ton pupuk bersubsidi oleh ...

Pupuk Indonesia akan uji coba distribusi pupuk bersubsidi melalui KA

PT Pupuk Indonesia (Persero) akan melakukan uji coba pendistribusian pupuk bersubsidi dengan menggunakan kereta api ...

Muhaimin minta pemerintah pastikan ketersediaan stok pupuk bersubsidi

Wakil Ketua DPR RI Muhaimin Iskandar meminta pemerintah memastikan ketersediaan stok pupuk bersubsidi untuk meringankan ...

Pupuk Indonesia pastikan stok-distribusi pupuk berjalan baik

PT Pupuk Indonesia (Persero) memastikan stok pupuk subsidi tahun 2022 telah tersedia di gudang-gudang di berbagai ...

Pupuk Indonesia cek gudang di Jateng pastikan stok pupuk bersubsidi

Jajaran direksi PT Pupuk Indonesia (Persero) mengecek langsung ke sejumlah gudang di Jawa Tengah untuk memastikan ...

Mentan terus kawal Gerakan Serap Gabah Petani

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo terus mengawal panen raya padi dan Gerakan Serap Gabah Petani di semua daerah ...

Menteri Pertanian: Serapan gabah maksimal untuk stabilisasi harga

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo menyampaikan saat ini sedang dilakukan penyerapan gabah maksimal di Tanah Air ...

Bulog NTB: perputaran uang pembelian gabah Rp10 miliar per hari

Perum Bulog Wilayah Nusa Tenggara Barat memperkirakan perputaran uang di desa dari pembelian gabah petani mencapai Rp10 ...

Ganjar dapati serapan gabah petani rendah saat cek gudang Bulog

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mendapati serapan gabah petani yang rendah saat mengecek Gudang Bulog Banaran, ...

Di pertemuan G20, Mentan tekankan pentingnya pertanian saat pandemi

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo menekankan peran penting sektor pertanian dan kontribusinya terhadap PDB ...