#dewan keamanan pbb

Kumpulan berita dewan keamanan pbb, ditemukan 4.665 berita.

NATO sebut Iran bertanggung jawab hentikan serangan Houthi

Pakta Pertahanan Atlantik Utara atau NATO pada Jumat mengatakan bahwa Iran bertanggung jawab untuk mengakhiri serangan ...

Amnesty: Sidang dugaan genosida di ICJ bawa harapan bagi Palestina

Amnesty International mengatakan persidangan di Mahkamah Internasional (ICJ) terkait gugatan kasus genosida yang ...

DK PBB adopsi resolusi tuntut hentikan serangan Houthi di Laut Merah

Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa pada Rabu mengadopsi resolusi mengutuk dan menuntut penghentian segera ...

Korsel dan AS kecam Korut kirim rudal ke Rusia untuk lawan Ukraina

Penasihat Keamanan Nasional Korea Selatan dan Amerika Serikat mengecam keras penyerahan rudal balistik Korea Utara ...

Menlu RI akan berbicara di ICJ terkait tindakan Israel di Palestina

Menteri Luar Negeri Indonesia Retno Marsudi akan menyampaikan pendapat lisan (oral statement) di depan Mahkamah ...

Dubes Djauhari: Indonesia semakin didengar, bukan hanya penonton

Duta Besar RI untuk Tiongkok dan Mongolia Djauhari Oratmangun menegaskan bahwa suara Indonesia didengar di berbagai ...

Indonesia konsisten perjuangkan hak rakyat Palestina

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menegaskan bahwa Indonesia akan konsisten dan berada di garis terdepan untuk ...

Ledakan terdengar dekat Kota Shiraz di Iran selatan

Ledakan besar pada Sabtu (6/1) terdengar di dekat Danau Bakhtegan, dekat Kota Shiraz di Iran selatan, menurut otoritas ...

China menentang pelanggaran hukum internasional, termasuk di Gaza

Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Wang Wenbin mengatakan negaranya menentang tindakan yang melanggar hukum ...

Presiden Iran bersumpah akan balas serangan bom mematikan di Kerman

Presiden Iran Ebrahim Raisi bersumpah akan melakukan pembalasan setelah dua ledakan terjadi di Kota Kerman pekan ini, ...

AS sebut Rusia gunakan rudal yang dipasok Korut untuk serang Ukraina

Rusia menggunakan rudal balistik yang dipasok oleh Korea Utara dalam serangkaian serangan terhadap Ukraina selama libur ...

Dewan Keamanan PBB kutuk keras serangan teroris di Iran

Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) pada Kamis mengutuk keras serangan teroris di Iran yang menewaskan ...

Kedubes Iran kutuk keras aksi terorisme di Kerman

Kedutaan Besar Republik Islam Iran di Indonesia mengutuk keras aksi terorisme keji dan pengecut di Provinsi Kerman, ...

China ke PBB: Ketegangan di Laut Merah dampak lanjutan konflik Gaza

Saat mengungkapkan keprihatinan atas serangan terhadap kapal komersial di Laut Merah, China mengaitkan ketegangan yang ...

Indonesia siap suarakan keadilan bagi Palestina di hadapan ICJ

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengatakan Indonesia siap menyuarakan keadilan bagi rakyat Palestina di hadapan ...