#ekonomi 2017

Kumpulan berita ekonomi 2017, ditemukan 71 berita.

Menkeu: momentum perbaikan ekonomi tetap terjaga 2017

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memastikan momentum perbaikan kinerja ekonomi nasional yang telah berlangsung ...

Gubernur BI sambut baik penilaian IMF

Gubernur Bank Indonesia Agus Martowardojo menyambut baik hasil penilaian Dana Moneter Internasional (IMF) terkait ...

IMF prediksi inflasi Indonesia capai 4,5 persen

Dana Moneter Internasional (International Monetary Fund/IMF) memperkirakan terjadi kenaikan inflasi hingga 4,5 persen ...

Ekonom: kenaikan harga komoditas bantu pertumbuhan 2017

Ekonom senior Standard Chartered Aldian Taloputra mengatakan kenaikan harga komoditas global akan membantu kinerja ...

Menkeu: kelola risiko global kawal APBN 2017

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan pengelolaan risiko global dengan menyikapi kondisi terkini di AS dan ...

Penyalur KUR tahun ini bertambah menjadi 38 lembaga keuangan

Jumlah penyalur Kredit Usaha Rakyat (KUR) pada 2017 akan bertambah menjadi 38 bank/lembaga keuangan bukan bank (LKBB) ...

Perkiraan Wakil Ketua DPR soal pertumbuhan ekonomi 2017

Pertumbuhan perekonomian pada tahun 2017 diperkirakan dapat mencapai hingga 5,5 persen karena kondisi ekonomi di ...

Pemerintah diharapkan konsisten upayakan stabilitas ekonomi makro

Pemerintah diharapkan konsisten mengupayakan stabilitas ekonomi makro pada 2017 untuk meningkatkan kesejahteraan ...

Bappenas prediksi ekonomi 2017 tumbuh 5,3 persen

Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) memperkirakan pertumbuhan ekonomi nasional pada tahun 2017 mencapai ...

Ekonom Bank Mandiri perkirakan inflasi 2017 capai 4,2 persen

Ekonom Bank Mandiri memproyeksi laju inflasi meningkat dari perkiraan tahun ini sebesar 3-3,2 persen (yoy) ke 4,2 ...

LIPI: tantangan global masih pengaruhi ekonomi 2017

Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) memprediksi tantangan global maupun kondisi internal yang bergejolak bisa ...

LIPI optimistis ekonomi 2017 tumbuh 5,3-5,6 persen

Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) optimistis perekonomian Indonesia pada 2017 bisa tumbuh pada kisaran 5,3 ...

Bappenas rekomendasikan kebijakan hadapi potensi perlambatan ekonomi

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas Bambang Brodjonegoro memaparkan beberapa alternatif kebijakan ...

Bappenas: moderasi China lebih berdampak daripada "Trump effect"

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas Bambang Brodjonegoro menyatakan moderasi China akan lebih ...

Bappenas perkirakan ekonomi tumbuh 5,1 persen tahun 2017

Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) memperkirakan ekonomi ...