#gula nasional

Kumpulan berita gula nasional, ditemukan 404 berita.

Kejagung usut dugaan penyelewengan importasi gula di Kemendag

Penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Agung (Jampidsus Kejagung) mengusut dugaan penyalahgunaan ...

Zulhas sebut "badai" terpa Kemendag terkait penggeledahan Kejagung

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan menyebut memang sedang ada "badai" di kementeriannya terkait ...

PG Assembagoes Situbondo sudah giling tebu 367.000 ton pada tahun ini

Pabrik Gula (PG) Assembagoes Situbondo, Jawa Timur, mencatat pada musim giling tahun 2023 periode Mei-September atau ...

Video

PT SGN PG Semboro Jember hasilkan 43.000 ton gula di musim giling 2023

ANTARA - Pada musim giling tahun 2023, pabrik gula Semboro, Jember, Jawa Timur yang berada di bawah naungan PT Sinergi ...

Bapanas sebut harga gula pasir normal

Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi mengatakan harga gula pasir lokal di tingkat ...

Indonesia kembangkan variestas unggul tanaman penghasil gula

Direktur ID Food Frans Marganda Tambunan mengajak mahasiswa dan akademisi Institut Pertanian Bogor (IPB) ...

Menperin akselerasi pemenuhan target swasembada gula 2028

Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita berkomitmen untuk mengakselerasi pemenuhan target ...

NFA minta stakeholder pergulaan menerapkan HAP gula konsumsi terbaru

Kepala Badan Pangan Nasional/National Food Agency (NFA) Arief Prasetyo Adi meminta stakeholder pergulaan ...

Pemerintah segera terapkan pemanfaatan etanol di sejumlah wilayah di Indonesia

Jakarta (ANTARA) — Pemerintah mengungkapkan akan segera merealisasikan implementasi penggunaan campuran Bioetanol 5% ...

Gubernur Sumsel ajak multi-pihak jaga keandalan produksi beras

Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru mengajak multi-pihak, instansi/lembaga termasuk para petani untuk menjaga ...

Mentan sebut penggunaan alsintan dapat percepat swasembada gula

Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo mengatakan penggunaan alat dan mesin pertanian (alsintan) untuk ...

Mentan minta varietas tebu ditingkatkan kejar kekurangan produksi

Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo meminta varietas tanaman tebu terus ditingkatkan, untuk mengejar ...

Pengamat: Kenaikan HAP gula jaga keseimbangan pasokan

Pengamat ekonomi LPEM FEB UI Teuku Riefky menyatakan kenaikan harga acuan pembelian (HAP) gula sesuai surat edaran (SE) ...

Harga gula kristal putih di tingkat petani ditetapkan Rp12.500 per kg

Badan Pangan Nasional/National Food Agency menerbitkan Surat Edaran (SE) Badan Pangan Nasional Nomor ...

Gapgindo membidik kontribusi 35 persen produksi gula kristal nasional

Gabungan Produsen Gula Indonesia (Gapgindo) yang terdiri dari delapan pabrik gula membidik kontribusi sebanyak 35 ...