#ham internasional

Kumpulan berita ham internasional, ditemukan 271 berita.

PP Persis surati OKI terkait komitmen negara Arab soal Palestina

Pimpinan Pusat (PP) Persatuan Islam (Persis) mengaku akan menyurati Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) hingga ...

Persis minta Indonesia dorong pengiriman pasukan perdamaian Palestina

Pimpinan Pusat (PP) Persatuan Islam (Persis) meminta Indonesia memainkan peranannya untuk pengiriman pasukan perdamaian ...

Komnas HAM Kalbar perjuangkan hak konstitusional kelompok rentan

Kepala Perwakilan Komisi Nasional Hak Asasi Manusia Kalimantan Barat, Nelly Yusnita, mengatakan, mereka akan ...

PBB sahkan resolusi "gencatan senjata kemanusiaan" di Gaza

Majelis Umum PBB pada Jumat (27/10) menyetujui resolusi yang menyerukan "gencatan senjata kemanusiaan yang ...

RI desak AALCO beri masukan hukum ke ILC soal isu Palestina

Pemerintah Indonesia mendesak Organisasi Konsultasi Hukum Asia Afrika (AALCO) untuk intensif memberikan pertimbangan ...

Menkumham pimpin pembahasan isu Palestina di AALCO Ke-61

Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Yasonna H Laoly memimpin pembahasan terkait isu Palestina pada Pertemuan ...

Komnas dorong Indonesia perkuat implementasi HAM internasional

Komnas Perempuan mendorong Indonesia agar melakukan upaya-upaya untuk memperkuat implementasi HAM internasional dalam ...

Korsel protes China atas dugaan pemulangan paksa ke Korut

Korea Selatan pada Jumat memprotes China atas dugaan pemulangan paksa sejumlah besar warga Korea Utara, yang disebut ...

Jubir: China menjadi anggota Dewan HAM PBB sebagai pengakuan dunia

Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Wang Wenbin menyebut terpilihnya China sebagai anggota Dewan Hak Asasi ...

Dewan PBB bahas pelanggaran HAM di Palestina akibat pendudukan Israel

Dewan Hak Asasi Manusia (HAM) Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB) mengadakan diskusi umum mengenai situasi HAM di ...

DEFEND ID bantah tudingan jual senjata ke Myanmar

Holding BUMN Industri Pertahanan (DEFEND ID) membantah tudingan adanya tiga BUMN Indonesia yang mengekspor senjata ke ...

Komnas dorong transparansi informasi publik di kementerian/lembaga

Komnas Perempuan mendorong setiap kementerian/lembaga dan instansi pemerintahan agar mengelola informasi publik secara ...

PBB: HAM di Afghanistan "dalam kondisi kolaps"

Ketua HAM Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Volker Turk saat dialog interaktif yang diselenggarakan Dewan HAM di Jenewa ...

Yasonna Laoly bicara soal kesetaraan martabat manusia di Oxford

Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly menegaskan bahwa setiap manusia mempunyai martabat yang setara dan berhak ...

Komnas HAM: Terdapat kemajuan dalam kerangka normatif HAM pasca 1998

Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) menyebutkan secara umum terdapat kemajuan dalam perkembangan kerangka ...