#insentif pph

Kumpulan berita insentif pph, ditemukan 94 berita.

BKF tetapkan tarif efektif PPN produk pertanian tertentu jadi 1 persen

Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menetapkan nilai lain sebagai dasar pengenaan pajak yaitu ...

Ditjen Pajak jelaskan syarat sumbangan hingga hibah tak kena PPh

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan menjelaskan beberapa syarat mengenai bantuan, sumbangan, hingga ...

Pemerintah sederhanakan prosedur insentif PPh pasal 21

Pemerintah akan menyederhanakan prosedur administrasi untuk pemanfaatan insentif pajak penghasilan (PPh) pasal 21 yang ...

Kadin Jatim sosialisasikan stimulus pajak, karena minimnya pemanfaatan

Kamar Dagang dan Industri Jawa Timur bekerja sama dengan Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Jatim II ...

Kemenkeu: Insentif pajak diperpanjang, prosedur lebih sederhana

Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (Kemenkeu) memperpanjang pemberian stimulus berupa insentif pajak dalam ...

Teten sebut pemerintah siapkan bansos untuk UMKM

Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengatakan saat ini pemerintah sedang menyiapkan tambahan insentif baru bagi ...

Penerimaan pajak turun 12 persen, masyarakat diajak patuh bayar pajak

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mengajak masyarakat Indonesia untuk patuh dan taat ...

Kemenkeu berencana perpanjang gratis pajak penghasilan bagi UMKM

Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (Kemenkeu) berencana memperpanjang pemberian insentif berupa pembebasan ...

Dirjen Pajak ajak UMKM manfaatkan insentif PPh, yang daftar sedikit

Direktur Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Suryo Utomo meyebutkan sebanyak 201.880 Wajib Pajak (WP) telah ...

Sri Mulyani katakan 365.831 wajib pajak manfaatkan insentif

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyebutkan sebanyak 365.831 wajib pajak (WP) telah memanfaatkan insentif pajak ...

8.673 WP UMKM Jateng manfaatkan insentif pajak

Sebanyak 8.673 wajib pajak (WP) usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di bawah Kantor Wilayah Direktorat Jenderal ...

Kepastian pasar, harapan bagi UMKM terdampak COVID-19

Pandemi COVID-19 yang melanda Indonesia sejak beberapa bulan lalu rupanya tidak hanya berdampak buruk bagi usaha skala ...

DJP tak kenakan PPh untuk sisa lebih pada dana abadi pendidikan

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan mengecualikan pengenaan pajak penghasilan (PPh) untuk sisa lebih ...

Ditjen Pajak ungkap 200 ribu UMKM manfaatkan insentif pajak

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan mengungkapkan hingga saat ini sekitar 200 ribu wajib pajak pelaku ...

DJP sebut 389.546 wajib pajak ajukan permohonan insentif

Direktur Potensi Penerimaan dan Kepatuhan Pajak Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan Ihsan Priyawibawa ...