#kepala bantuan

Kumpulan berita kepala bantuan, ditemukan 76 berita.

Paus Fransiskus: Memikirkan penggunaan senjata nuklir adalah kegilaan

Paus Fransiskus menanggapi peringatan Presiden Rusia Vladimir Putin tentang kemungkinan penggunaan senjata nuklir dalam ...

RI sambut langkah PBB pastikan pasokan pangan dari Ukraina dan Rusia

Pemerintah Indonesia menyambut baik langkah Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) melalui “Black Sea Initiative” ...

PBB desak dimulainya kembali bantuan pembangunan untuk Afghanistan

Kepala bantuan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Martin Griffiths mendesak negara-negara untuk kembali memberikan ...

AS-Rusia bertengkar di DK PBB, bantuan ke Suriah terancam dihentikan

Sebuah mandat Dewan Keamanan PBB untuk operasi pengiriman bantuan kepada sekitar empat juta orang di Suriah dari Turki ...

PBB: Taliban ganggu pengiriman bantuan ke Afghanistan

Perserikatan Bangsa-Bangsa menyebut Taliban yang kini menguasai Afghanistan menolak upaya PBB untuk membantu ...

Konflik Rusia Ukraina

DK PBB akan pungut suara untuk sidang khusus darurat terkait Ukraina

Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) pada Minggu akan melakukan pemungutan suara untuk memutuskan apakah ...

PBB berupaya kumpulkan 4,4 miliar dolar bantuan untuk Afghanistan

Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) meminta para donor mengumpulkan 4,4 miliar dolar (sekitar Rp62,9 triliun) bantuan ...

PBB: Sertifikat, vaksinasi COVID bantu pemulihan pariwisata Eropa

Penggunaan sertifikat vaksin dan vaksinasi COVID-19 secara luas berhasil membantu pemulihan pariwisata di Uni Eropa ...

Sekjen PBB tegur dunia soal distribusi vaksin yang tidak adil

Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Antonio Guterres menegur dunia atas distribusi vaksin COVID-19 ...

Uni Eropa: China musuh sistemik, catatan HAM jadi isu utama

Catatan HAM China menjadi isu utama yang memisahkan negara itu dari Uni Eropa dan menjadikannya musuh sistemik bagi ...

China desak NATO untuk berhenti besar-besarkan "teori ancaman China"

Misi China untuk Uni Eropa (EU) mendesak Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO) untuk berhenti membesar-besarkan ...

PBB siap tangani lebih banyak pengungsi Afghanistan

Perserikatan Bangsa-Bangsa sedang mempersiapkan kemungkinan lebih lanjut  warga sipil yang mengungsi di ...

Kepala bantuan PBB kecam G7 yang gagal rencanakan vaksin dunia

Kepala bantuan PBB yang lengser, Mark Lowcock, mengecam negara-negara kaya Kelompok Tujuh (G7) pada Senin (14/6) ...

Sekitar 350.000 orang di Tigray Ethiopia kelaparan

Lebih dari 350.000 orang di Tigray Ethiopia menderita  kelaparan, sementara jutaan lainnya berisiko mengalami ...

PBB: Kekerasan seksual digunakan sebagai senjata perang di Tigray

Kekerasan seksual digunakan sebagai senjata perang di Tigray Ethiopia, kepala bantuan PBB mengatakan kepada Dewan ...