#konfederasi buruh

Kumpulan berita konfederasi buruh, ditemukan 49 berita.

RUU Cipta Kerja untuk sinkronkan kebijakan pusat dan daerah

Staf Khusus Presiden Bidang Hukum Dini Purwono menjelaskan bahwa Rancangan Undang-Undang (RUU) Omnibus Law Cipta Kerja ...

Peneliti nilai keterlibatan publik dalam penyusunan omnibus law minim

Peneliti The Indonesian Institute Aulia Guzasiah menilai keterlibatan publik dalam penyusunan rancangan undang-undang ...

Video

Menko Perekonomian: RUU Omnibus Law libatkan konfederasi buruh

ANTARA – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memastikan bahwa pembahasan mengenai ...

Ribuan buruh KSPSI berdemo di DPR tolak Omnibus Law

Puluhan ribu buruh yang tergabung dalam Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) memadati Gedung DPR ...

Andi Gani pimpin demo Omnibus Law di DPR esok

Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) Andi Gani Nena Wea memastikan akan memimpin langsung ...

Buruh KSPSI akan kepung Gedung DPR Rabu depan tolak Omnibus Law

Puluhan ribu buruh Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) akan mengepung Gedung DPR di Senayan, Jakarta, ...

Istana minta masyarakat percaya draf "omnibus law" versi pemerintah

Juru Bicara Presiden Fadjroel Rachman meminta masyarakat agar lebih percaya draf "omnibus law" yang ...

Airlangga: Omnibus Law Cipta Lapangan Kerja rampung, diproses di DPR

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengungkapkan pemerintah sudah merampungkan ...

Presiden Jokowi segera tandatangani Omnibus Law Cipta Lapangan Kerja

Presiden RI Joko Widodo mengatakan akan segera menandatangani surat presiden (supres) terkait dengan draf Rancangan ...

Presiden Jokowi minta dukungan MK terkait "omnibus law"

Presiden Joko Widodo meminta dukungan Mahkamah Konstitusi terkait pengajuan "omnibus law" Cipta Lapangan ...

"Omnibus law" bakal revisi 1.244 pasal undang-undang

Rancangan Undang-undang Omnibus Law direncanakan akan merevisi 1.244 pasal di berbagai undang-undang. "Sehingga ...

Konfederasi ATUC: Tak pantas permudah izin TKA via Omnibus Law

Pimpinan Konfederasi Buruh ASEAN (ATUC) Andi Gani Nena Wea menilai rencana pemerintah yang akan mempermudah perekrutan ...

Presiden KSPSI tuntut komitmen anggotanya perjuangkan nasib buruh

Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) Andi Gani Nena Wea menuntut komitmen anggotanya untuk ...

Sri Mulyani minta pedemo tidak anarkis, khawatir rugikan masyarakat

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati meminta pengunjuk rasa untuk tidak berlaku anarkis dan merusak, karena ...

Serikat pekerja tetap gelar unjuk rasa besok

Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal menyatakan bahwa serikat pekerja akan tetap ...