#pasukan pbb

Kumpulan berita pasukan pbb, ditemukan 315 berita.

Pria bersenjata tewaskan 30 orang di Afrika Tengah

Pria-pria bersenjata menewaskan setidaknya 30 orang dalam serangan-serangan baru pekan ini di Republik Afrika Tengah ...

DK PBB dorong kesepakatan damai Mali

Dewan Keamanan PBB, Jumat, mendesak faksi-faksi Mali untuk melakukan kemajuan menuju terciptanya kesepakatan damai ...

Tentara Lebanon terluka akibat tembakan Israel

Tentara Israel menembak dan melukai seorang tentara Lebanon di garis gencatan senjata antara kedua negara, Minggu, ...

Israel tembak jatuh pesawat Suriah di Golan

Israel menembak jatuh satu jet tempur Suriah di Dataran Tinggi Golan, Selasa, kata militer, yang mengisyaratkan ...

Pemberontak Suriah rebut senjata PBB di Golan

Para pemberontak Suriah terkait Al Qaida merebut senjata-senjata, seragam, dan kendaraan pasukan penjaga perdamaian ...

Pemberontak Suriah terkait Al Qaida bebaskan penjaga perdamaian Fiji

Pemberontak terkait Al Qaida di Suriah Kamis membebaskan sekelompok 45 orang penjaga perdamaian Perserikatan Bangsa ...

ISIS perketat kepung pasukan PBB di Golan

Kelompok yang menemakan diri Islam Suriah (ISIS/IS) memperketat kepungannya terhadap 40 pesonel pasukan pemelihara ...

Penjaga perdamaian PBB diselamatkan di Golan

Hampir tiga lusin prajurit penjaga perdamaian Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) dari Filipina yang sempat dikepung ...

Gerilyawan Suriah kepung posisi PBB dekat di Golan

Kelompok gerilyawan bersenjata pada Sabtu mengepung satu posisi prajurit pemelihara perdamaian PBB di Provinsi ...

Prabowo akan tawarkan beasiswa pendidikan untuk Palestina

Calon presiden nomor urut 1 Prabowo Subianto akan menawarkan beasiswa pendidikan untuk rakyat Palestina, kelak jika ...

Kristin Lund perempuan pertama komandan pasukan PBB

Sekretaris Jenderal PBB Ban Ki-moon, Senin (12/5), mengangkat Mayor Jenderal Kristin Lund untuk mengomandani pasukan ...

Tujuh tewas dalam bentrokan di Afrika Tengah

Bentrokan-bentrokan antara penjaga perdamaian Prancis yang dikerahkan di Republik Afrika Tengah bergolak dan ...

AL Korsel lepaskan tembakan peringatan pada kapal Korut

Seoul (ANTARA News)  - Kapal Angkatan Laut Korea Selatan melepaskan tembakan peringatan setelah dua kapal patroli ...

Prancis ingin percepat pengiriman pasukan PBB ke Afrika Tengah

Presiden Prancis Francois Hollande, Kamis, menyeru PBB untuk mempercepat pengerahan pasukan penjaga perdamaian ke ...

PBB desak pihak berperang di Sudan Selatan lindungi warga

Pejabat urusan kemanusiaan PBB di Sudan Selatan pada Jumat memperingatkan, tentara dan pemberontak harus melindungi ...