#pelaku perjalanan domestik

Kumpulan berita pelaku perjalanan domestik, ditemukan 121 berita.

Artikel

Menanti percaya diri Indonesia umumkan endemi

Pandemi COVID-19 di Indonesia pernah menyentuh angka kasus terendah pada 3 November 2021 saat seluruh provinsi berada ...

Terminal Pulo Gebang tiadakan syarat antigen bagi pelaku perjalanan

Terminal Bus Terpadu Pulo Gebang Jakarta Timur meniadakan persyaratan hasil negatif tes RT-PCR atau tes antigen ...

Citilink dukung kebijakan terbaru perjalanan domestik

Maskapai penerbangan Citilink menerapkan kebijakan terbaru mengenai persyaratan bagi pelaku perjalanan domestik, ...

Syarat tes Covid perjalanan dihapus, Erick: Semoga membawa kemudahan

Menteri BUMN Erick Thohir berharap penghapusan persyaratan hasil tes negatif PCR dan antigen bagi pelaku perjalanan ...

Organda sambut baik kebijakan perjalanan tanpa hasil tes Covid-19

Organisasi Angkutan Darat (Organda) menyambut baik kebijakan pelaku perjalanan domestik, khususnya dengan transportasi ...

Kemarin, tes PCR-antigen dihapus hingga soal sistem kesehatan negara

Sejumlah berita humaniora Selasa (8/3) kemarin masih menarik untuk disimak, mulai dari penghapusan persyaratan hasil ...

Kebijakan menghapus PCR-antigen dari syarat perjalanan adalah tepat

Anggota Komisi IX DPR RI, Alifudin menilai langkah menghapus tes COVID-19  menggunakan PCR atau antigen dari ...

Wagub DKI sebut aturan baru perjalanan karena situasi jadi endemik

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyebutkan, kebijakan baru perjalanan domestik tanpa tes antigen- PCR ...

Ganjar apresiasi pemerintah hapus tes antigen-PCR syarat perjalanan

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengapresiasi rencana penerapan kebijakan pemerintah yang menghapuskan tes antigen ...

Terminal Kalideres perkirakan penumpang di atas 100 orang per hari

Pengelola Terminal Kalideres memperkirakan jumlah penumpang bus antarkota antarprovinsi (AKAP) bisa di atas 100 ...

Satgas Mataram: PeduliLindungi tetap diterapkan kendati PCR ditiadakan

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, mengingatkan pelaku usaha dan pariwisata ...

KSP: Penghapusan tes antigen-PCR bukan untuk percepat status endemi

Kantor Staf Presiden (KSP) menyatakan kebijakan menghapus syarat tes antigen dan PCR untuk perjalanan domestik bukan ...

Epidemiolog dukung pencabutan aturan tes PCR dalam perjalanan domestik

Epidemiolog dari Universitas Gadjah Mada Bayu Satria Wiratama mendukung kebijakan pemerintah mencabut aturan yang ...

BPOLBF : Penghapusan PCR-antigen dorong kemudahan berwisata

Badan Pelaksana Otorita Labuan Bajo Flores (BPOLBF) menilai bahwa kebijakan penghapusan PCR dan antigen akan mendorong ...

Ketentuan tes PCR dan antigen perjalanan domestik dihapus hari ini

Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 menghapus persyaratan hasil tes negatif PCR dan antigen bagi pelaku ...