#pelestarian satwa

Kumpulan berita pelestarian satwa, ditemukan 241 berita.

Video

PTPN XII lepas liarkan ratusan ekor burung di lereng Gunung Ijen

ANTARA - Sebagai upaya melestarikan satwa liar yang kerap menjadi buruan, PT Perkebunan Nusantara XII (Persero) bekerja ...

BKSDA: Tiga harimau ditemukan mati di Aceh Timur

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Aceh menyatakan tiga ekor harimau sumatra (panthera tigris sumatrae) ...

Taman Safari Bogor kenalkan bayi beruang coklat baru

Lembaga konservasi Taman Safari Indonesia (TSI) Bogor memperkenalkan bayi beruang coklat baru yang belum lama lahir ...

Universitas Lambung Mangkurat totalitas dukung konservasi bekantan

Universitas Lambung Mangkurat (ULM) totalitas mendukung upaya konservasi bekantan sebagai hewan endemik pulau ...

Artikel

Merawat harimau malaya yang terancam punah di Zoo Negara Malaysia

Dari kandang enclosure mereka di Zoo Negara dekat Kuala Lumpur, Malaysia, tampak mata dua individu harimau malaya yang ...

Aktivis lingkungan dan seniman Aceh suarakan maraknya perburuan satwa

Aktivis lingkungan Yayasan Hutan Alam dan Lingkungan Aceh (HAkA) bersama seniman dan pemuda Aceh kembali menyuarakan ...

Petugas konservasi temukan bangkai bayi gajah di jalur sungai Pidie

Petugas konservasi menemukan satu bangkai bayi gajah di jalur sungai di wilayah Gampong Cot Seutui, Kecamatan Mila, ...

Bangkai satu gajah sumatera ditemukan di kawasan hutan Aceh Utara

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Aceh menyatakan bahwa bangkai satu gajah sumatra (Elephas maximus sumatranus) ...

BKSDA Sumbar melepasliarkan Siamang di Solok Selatan

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatera Barat kembali melepasliarkan satwa liar dilindungi ke habitatnya, ...

BKSDA Sumsel terima bantuan alat pantau gajah dari APP Sinar Mas

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatera Selatan menerima bantuan tiga unit alat pemantau satwa untuk ...

KEHATI berbagi sejumlah fakta untuk peringati Hari Primata Indonesia

Yayasan Keanekaragaman Hayati Indonesia (KEHATI) membagikan sejumlah fakta menarik sebagai bentuk edukasi dan ajakan ...

BBKSDA dukung Polri selidiki penangkapan lumba-lumba di Pacitan

Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Jawa Timur mendukung penuh langkah polisi dalam mengusut tuntas kasus ...

Balai Besar TNGGP lepasliarkan Kukang Jawa di taman nasional

Balai Besar Taman Nasional Gunung Gede Pangrango (TNGGP) Cipanas, Cianjur, Jawa Barat, melepasliarkan Kukang Jawa ...

Perusahaan HTI lakukan konservasi buaya senyulong

Perusahaan hutan tanam industri (HTI) di kawasan Muara Merang, Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan, melakukan ...

BKSDA Aceh cek laporan masyarakat terkait gangguan harimau sumatra

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Aceh mengecek adanya gangguan harimau sumatra (Panthera tigris sumatrae) yang ...