#pengetatan kebijakan

Kumpulan berita pengetatan kebijakan, ditemukan 910 berita.

Setelah kegagalan SVB, AS topang kepercayaan sistem perbankan

Otoritas moneter Amerika meluncurkan langkah-langkah darurat pada Minggu (12/3/2023) untuk menopang kepercayaan pada ...

Dolar anjlok karena kemungkinan jeda suku bunga setelah runtuhnya SVB

Dolar turun tajam di sesi Asia pada Senin sore, di tengah meningkatnya ekspektasi Federal Reserve akan mengambil jalur ...

Saham Asia jatuh karena data perdagangan China lemah, fokus ke Powell

Saham-saham Asia jatuh pada perdagangan Selasa sore, karena data perdagangan yang lemah membebani saham China, ...

Minyak turun, tapi menuju kenaikan mingguan didukung permintaan China

Harga minyak turun di perdagangan Asia pada Jumat sore, tetapi berada di jalur untuk kenaikan mingguan karena optimisme ...

Saham Asia dibuka menguat, imbas harapan Fed adopsi kebijakan terukur

Saham-saham Asia menguat pada awal perdagangan Jumat pagi, setelah Wall Street membalikkan kerugian di tengah sinyal ...

Kemarin, pengetatan moneter global hingga APBN danai PSN

Selama Senin (27/2), berbagai peristiwa ekonomi telah diberitakan Kantor Berita Antara, mulai OJK proyeksikan ...

OJK proyeksikan pengetatan kebijakan moneter global terus berlanjut

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memproyeksikan pengetatan kebijakan moneter global terus berlanjut karena melambatnya laju ...

Rupiah merosot di tengah inflasi AS yang masih jauh dari target

Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada akhir pekan merosot di tengah ...

Dolar naik, data tunjukkan suku bunga AS naik lebih tinggi lebih lama

Dolar AS menguat terhadap sekeranjang mata uang utama lainnya pada akhir perdagangan Kamis (Jumat pagi WIB), setelah ...

Rupiah merosot seiring pasar tunggu respons kebijakan Fed

Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada akhir perdagangan Rabu merosot ...

Dolar AS naik di Asia, data AS yang kuat dorong Fed tetap "hawkish"

Dolar AS naik di sesi Asia pada Senin sore, karena serangkaian data ekonomi yang kuat dari Amerika Serikat mendorong ...

Dolar AS naik di awal sesi Asia didukung spekulasi Fed tetap agresif

Dolar Amerika Serikat (AS) menguat di awal sesi Asia pada Senin pagi, didukung oleh serangkaian data ekonomi yang kuat ...

Saham Inggris dibuka jatuh terseret kekhawatiran kenaikan suku bunga

Saham-saham Inggris dibuka melemah pada perdagangan Jumat, dengan indeks FTSE 100 turun tipis karena investor mengukur ...

Kemendag rilis harga CPO periode 16-28 Februari 2023

Kementerian Perdagangan menetapkan harga referensi minyak sawit mentah (crude palm oil/CPO) untuk penetapan Bea Keluar ...

BI: Ekonomi dunia 2023 tumbuh lebih baik dari perkiraan

Bank Indonesia (BI) memperkirakan pertumbuhan ekonomi dunia berpotensi lebih tinggi pada 2023 dari prakiraan sebelumnya ...