#produksi tebu

Kumpulan berita produksi tebu, ditemukan 97 berita.

Indef: Perlu terobosan pada industri gula nasional

Ekonom senior Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Bustanul Arifin menyatakan perlunya terobosan ...

PTPN III akan meluncurkan produk hilir gula dan minyak goreng

PT Perkebunan Nusantara III (Persero) akan meluncurkan produk hilirisasi komoditas bahan pokok berupa gula dan minyak ...

Ditjen Perkebunan: Persediaan gula aman untuk tiga bulan

Kementerian Pertanian menjamin ketersediaan gula nasional sejak sebelum Ramadhan, Lebaran, dan beberapa waktu ...

Petrokimia Gresik gandeng BRI bantu permodalan petani di Agro Solution

Anak usaha holding PT Pupuk Indonesia, PT Petrokimia Gresik, menggandeng Bank BRI Kantor Wilayah (Kanwil) Surabaya ...

Produksi gula turun, DPD minta pemerintah genjot produktivitas tebu

Ketua DPD RI LaNyalla Mahmud Mattalitti meminta pemerintah melalui Kementerian Pertanian meningkatkan produktivitas ...

Penangkar optimis program kebun benih datar dorong swasembada gula

Kalangan penangkar dan petani tebu optimistis program pengembangan kebun benih datar (KBD) bisa membantu menyukseskan ...

Anak-anak berisiko jadi buruh atas permintaan "hand sanitizer" tinggi

Tingginya permintaan cairan pensteril tangan (hand sanitizer) dapat meningkatkan jumlah pekerja anak di perkebunan ...

Balitbangtan lepas tujuh varietas unggul tebu

Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian (Balitbangtan) Kementerian Pertanian mengungkapkan selama 10 tahun terakhir ...

Bulog Sumsel operasi pasar gula di tiga pasar tradisional Palembang

Perum Bulog Divisi Regional Sumatera Selatan dan Bangka Belitung menggelar operasi pasar untuk bahan pokok gula pasir ...

Buwas sebut stok gula pasir berlimpah hingga 75.000 ton pada Juni

Direktur Utama Perum Bulog Budi Waseso menyebutkan bahwa stok gula pasir yang dikelola Bulog akan melimpah ...

Bulog operasi pasar hingga ke Papua, harga gula maksimal Rp13.500/kg

Perum Bulog mulai melakukan kegiatan operasi pasar khusus gula pasir secara serentak di seluruh Indonesia, termasuk ...

India "lockdown", Peneliti: Indonesia perlu diversifikasi impor gula

Peneliti Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) Felippa Ann Amanta menilai pemerintah Indonesia perlu melakukan ...

Mentan : produksi kedelai terendah pada Oktober 2019

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo menjelaskan bahwa produksi kedelai menjadi yang terendah pada Oktober ...

Bupati Pamekasan paparkan keuntungan bila investasi tebu di Madura

Bupati Pamekasan Baddrut Tamam mengajak kalangan investor berinvestasi mengembangkan tanaman tebu dan pembangunan ...

Targetkan swasembada gula 2024, Pemerintah genjot produktivitas tebu

Pemerintah melalui Kementerian Pertanian siap meningkatkan produktivitas dan luas areal perkebunan tebu guna mewujudkan ...