#ritel indonesia

Kumpulan berita ritel indonesia, ditemukan 494 berita.

Vaksin PKL dan pedagang pasar difasilitasi Pemkot Jakarta Pusat

Pemerintah Kota Jakarta Pusat akan memfasilitasi layanan vaksinasi COVID-19 pedagang kaki lima (PKL), pedagang pasar ...

Ini jumlah gerai ritel tutup sepanjang 2021 di Jakarta

Sebanyak 150 gerai ritel modern di DKI Jakarta tutup sepanjang 2021 akibat pandemi COVID-19 sejak Maret 2020 ...

Aprindo fasilitasi vaksinasi bagi 150 ribu karyawan ritel dan UMKM

Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) memfasilitasi layanan vaksinasi yang menyasar 150.000 karyawan ritel serta ...

Kebijakan stimulus ekonomi harus lebih berorientasi kepada ritel UMKM

Kebijakan stimulus perekonomian di tengah pandemi harus lebih berorientasi untuk membantu ritel di tingkat UMKM dan ...

IHSG terkoreksi jelang libur Lebaran, terseret pelemahan Wall street

Indeks Harga Saham gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Selasa pagi terkoreksi jelang libur cuti bersama ...

Rupiah berpotensi melemah, tertekan kekhawatiran naiknya inflasi AS

Nilai tukar (kurs) rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Selasa berpotensi melemah tertekan kekhawatiran ...

Artikel

Perempuan "penyelamat" ekonomi di tengah pandemi

Pandemi COVID-19 yang melanda dunia, termasuk Indonesia, selama lebih dari satu tahun ini telah memporakporandakan ...

Sepekan, sinyal pemulihan ekonomi RI dan subsidi ongkir

Menko Airlangga: Belanja masyarakat kian menggeliat pada April ini Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian ...

Toko ritel Indonesia diresmikan di Kota Gimhae, Korea Selatan

Toko ritel Indonesia, Al Barokah Mart, diresmikan di Kota Gimhae, Korea Selatan oleh Duta Besar RI Umar ...

Subsidi ongkir belanja online tak beri dampak signifikan bagi peritel

Ketua Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) Roy Nicholas Mandey menilai kebijakan pemberian subsidi untuk ongkos ...

Harkonas momentum peritel tingkatkan kualitas produk dan pelayanan

Ketua Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) Roy Nicholas Mandey menyebutkan bahwa Hari Konsumen Nasional ...

Laba bisnis BNI di Korea tumbuh 73,9 persen

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau (BNI) mencatat pertumbuhan laba secara berkelanjutan dalam lima tahun ...

Aprindo dukung kampanye cegah perokok anak

Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo ) mendukung penuh kampanye untuk mencegah perokok anak-anak yang digalakkan ...

Riset sebut bisnis perdagangan independen modern tetap bertumbuh

Eyos (Emporio Analytics Indonesia) menerbitkan hasil riset menunjukkan bisnis perdagangan independen modern di ...

Peneliti sebut kebijakan HET tidak efektif tekan harga beras konsumen

Kepala Peneliti Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) Felippa Ann Amanta menilai kebijakan Harga Eceran Tertinggi ...