#salahutu

Kumpulan berita salahutu, ditemukan 274 berita.

SKK Migas dan kontraktor KKS bantu korban gempa Maluku

SKK Migas dan kontraktor kontrak kerja sama menyalurkan bantuan berupa bahan makanan dan kebutuhan sehari-hari kepada ...

Menkes beri nama untuk bayi pengungsi gempa Maluku

Menteri Kesehatan Nila Djuwita F. Moeloek memberikan nama kepada seorang bayi perempuan yang lahir di rumah sakit ...

LIPI akan tinjau lokasi semburan air panas dampak gempa di Desa Oma

Pusat Penelitian Laut Dalam (P2LD) Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) akan meninjau lokasi semburan air panas di ...

Dinkes tangani tiga daerah 6.467 warga terdampak gempa Maluku

Dinas Kesehatan Kota Ambon serta kabupaten Maluku Tengah dan Seram Bagian Barat (SBB) menangani perawatan terhadap ...

Komplotan pencuri di pesantren dan tenda pengungsi diciduk

Tiga oknum pelaku pencurian telepon genggam, emas, dan uang di Pesantren Al Anshor Liang maupun tenda pengungsi korban ...

Pelayanan kesehatan bagi pengungsi di RSUD Tulehu gratis

Pelayanan kesehatan bagi para pengungsi di RSUD dr. Izhak Umarella Tulehu, Kecamatan Salahutu (Pulau Ambon) Kabupaten ...

Menkes akan tinjau kondisi pengungsi terdampak gempa Maluku

Menteri Kesehatan Nila Djuwita Moeloek dijadwalkan akan berkunjung sekaligus melihat kondisi pengungsi terdampak ...

ACT gelar pelayanan medis keliling bagi pengungsi gempa Ambon

Tim medis organisasi Aksi Cepat Tanggap (ACT) menggelar pelayanan medis keliling Mobile social rescue (MSR) bagi para ...

Kementerian BUMN akan koordinasi atasi listrik di Negeri Tengah-Tengah

Deputi Infrastruktur Bisnis Kementerian BUMN, Hambra Samal akan mengordinasikan penanganan aliran listrik di Negeri ...

Warga terdampak gempa Maluku minta PLN perbaiki listrik

Warga terdampak gempa di Desa Tengah-tengah, Kecamatan Salahutu, Pulau Ambon, Kabupaten Maluku Tengah meminta PLN ...

BUMN akan berpartisipasi dalam pemulihan pascagempa di Maluku

Kementerian Badan Usaha Milik Negara melalui program Sinergi BUMN Hadir Untuk Negeri akan ikut mengambil bagian dalam ...

Ditlantas Polda Maluku pulihkan trauma pengungsi Waai

Ditlantas Polda Maluku mengelar upaya pemulihan trauma bagi anak-anak di Negeri Waai, Kecamatan Salahutu, Pulau Ambon, ...

DPRD akan bahas validasi data pengungsi dengan pemda

DPRD Maluku akan segera membahas validasi data pengungsi akibat gempa bumi tektonik sejak akhir September 2019 lalu ...

Tiga daerah jadi perhatian Tim Penanganan Pengungsi Ambon

Tiga daerah yang terdampak bencana alam gempa bumi tektonik bermagnitudo 6,5 pada Kamis, (26/9) 2019 lalu telah ...

Kabaharkam polri serahkan bantuan korban gempa Maluku

Kepala Badan Pemelihara Keamanan Polri Komjen Pol Condro Kirono mengunjungi dan menyerahkan bantuan dari ...