#verifikasi administrasi

Kumpulan berita verifikasi administrasi, ditemukan 725 berita.

KPU Cirebon terima pendaftaran 50 bacaleg dari PKS

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, menerima sebanyak 50 bakal calon legislatif (bacaleg) dari ...

RSUD Biak ditunjuk untuk periksa kesehatan 450 bacaleg

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Biak Numfor, Papua menyebutkan bahwa RSUD Biak ditunjuk untuk memeriksa kesehatan ...

KPU Sulsel umumkan 18 Bakal Calon DPD mengikuti Pemilu 2024

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sulawesi Selatan mengumumkan sebanyak 18 orang Bakal Calon anggota Dewan ...

KPU Sumsel tidak batasi bacaleg pernah terpidana ikuti Pemilu 2024

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sumatra Selatan menyebutkan pihaknya tidak membatasi bakal calon legislatif ...

Jawa Barat provinsi terbanyak bakal calon anggota DPD RI

Anggota Komisi Pemilihan Umum RI Idham Holik menyampaikan Jawa Barat menjadi provinsi dengan bakal calon anggota DPD RI ...

Masa pencalonan anggota legislatif Pemilu 2024 enam bulan tiga hari

Anggota Komisi Pemilihan Umum RI Idham Holik menyampaikan masa pencalonan anggota legislatif Pemilu 2024 akan ...

KPU Maluku sebut pendaftaran caleg Pemilu 2024 dimulai 1 Mei 2023

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Maluku Syamsul Rifan Kubangun mengatakan, pendaftaran bakal calon ...

KPU keluarkan persyaratan bakal calon legislatif Pemilu 2024

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI secara resmi telah mengeluarkan peraturan dan tahapan pendaftaran bakal calon (balon) ...

KPU nyatakan Prima tak penuhi syarat untuk ikuti verfak perbaikan

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menyatakan Partai Prima tidak memenuhi syarat, dalam hal ini syarat keanggotaan, untuk ...

Ketua KPU RI sebut bekerja sesuai aturan jalani verfak Partai Prima

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Hasyim Asy'ari mengatakan pihaknya telah bekerja sesuai dengan aturan yang ...

Anggota DPR: Persyaratan Bacaleg dipermudah sesuai aturan perundangan

Anggota Komisi II DPR RI Guspardi Gaus memandang agar persyaratan bakal calon legislatif (Bacaleg) hendaknya tidak ...

PPP: KPU perkuat argumentasi hadapi gugatan Partai Republik-Berkarya

Ketua DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Achmad Baidowi mengatakan pihaknya mendorong Komisi Pemilihan Umum (KPU) ...

Komisi II DPR setujui RPKPU tentang pencalonan DPR-DPRD dan DPD

Komisi II DPR RI menyetujui dua rancangan peraturan komisi pemilihan umum (RPKPU) masing-masing terkait pencalonan ...

KPU paparkan RPKPU soal pencalonan DPR-DPRD di rapat Komisi II DPR

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI memaparkan Rancangan Peraturan KPU (RPKPU) tentang Pencalonan Anggota DPR, DPRD ...

Mahfud MD tegaskan Pemilu 2024 tetap dilaksanakan sesuai jadwal

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD menegaskan bahwa Pemilihan Umum (Pemilu) tetap ...