#wamenlu ri

Kumpulan berita wamenlu ri, ditemukan 88 berita.

Wamenlu Mahendra: Demokrasi yang kuat diperlukan untuk hadapi pandemi

Wakil Menteri Luar Negeri Mahendra Siregar mengatakan bahwa arsitektur demokrasi yang lebih kuat sangat diperlukan di ...

Indonesia dorong perlindungan HAM di sektor bisnis

Sebagai salah satu negara pendukung UN Guiding Principles on Business and Human Rights (UNGPs), Indonesia mendorong ...

KLHK: PIPPIB salah satu strategi Indonesia capai FoLU Net Sink 2030

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menyampaikan bahwa kebijakan Peta Indikatif Penghentian Pemberian ...

China, India, AS, Australia tak teken ikrar stop pakai batubara

China, India, Amerika Serikat, Australia dan negara-negara lain pemakai batu bara dengan jumlah besar tak ...

Wamenlu RI: pernyataan Inggris tentang nol deforestasi menyesatkan

Wakil Menteri Luar Negeri RI Mahendra Siregar menyebut pernyataan Menteri Iklim dan Lingkungan Internasional Inggris ...

Wamenlu jajaki kerja sama lembaga investasi Indonesia-Qatar

Wakil Menteri Luar Negeri Mahendra Siregar melakukan rangkaian kunjungan kerja ke Doha antara lain untuk menjajaki ...

Pemerintah Indonesia dorong industri minyak nabati bersama capai SDGs

Pemerintah Indonesia mendorong industri minyak nabati di seluruh negara untuk bersama-sama memikul tanggung jawab dalam ...

Indonesia ajak anggota UNCTAD atasi dampak ekonomi akibat COVID-19

Indonesia mengajak anggota Konferensi Perserikatan Bangsa-Bangsa mengenai Perdagangan dan Pembangunan (UNCTAD) untuk ...

Kemenlu sampaikan tiga perkembangan di tingkat kawasan dan global

Wakil Menteri Luar Negeri (Wamenlu) RI Mahendra Siregar menyampaikan tiga perkembangan di tingkat kawasan dan global, ...

Wamenlu: Selandia Baru jembatan ASEAN ke Pasifik

Indonesia menekankan pentingnya Selandia Baru sebagai jembatan penghubung antara negara-negara Asia Tenggara dan ...

Indonesia dorong kerja sama kesehatan antara ASEAN, negara mitra

Indonesia mendorong penguatan kerja sama kesehatan antara Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara dan mitra-mitranya, ...

Indonesia minta jaminan keamanan bagi WNI dari sentimen anti Asia

Wakil Menteri Luar Negeri RI Mahendra Siregar meminta pemerintah Amerika Serikat untuk menjamin keamanan warga negara ...

Wamenlu RI-AS bahas kerja sama penanganan COVID-19

Wakil Menteri Luar Negeri RI Mahendra Siregar dalam pertemuan dengan Wakil Menteri Luar Negeri AS Wendy Ruth Sherman di ...

Kemlu dorong ekspor kopi Indonesia ke pasar Amerika Utara, Jerman

Kementerian Luar Negeri RI mendorong pelaku industri kopi Indonesia untuk mempromosikan dan menjual kopi dari biji ...

RI dorong DK PBB perkuat tata kelola keamanan di negara pascakonflik

Indonesia mendorong Dewan Keamanan (DK) PBB untuk memperkuat tata kelola sektor keamanan di negara-negara pascakonflik, ...