ANTARA - Guna mengantisipasi semakin meluasnya penularan wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada hewan ternak, utamanya kambing dan sapi, jajaran Polres Jember, Jawa Timur memperketat dan melakukan penyekatan jalur keluar masuk hewan ternak di perbatasan. (Hamka Agung Balya/Rizky Bagus Dhermawan/Risbeyhi)