ANTARA - Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai dan Hutan Lindung (BPDAS-HL) Barito, melalui persemaian permanen di Banjarbaru, memproduksi satu juta bibit pohon berbagai jenis. Produksi bibit pohon itu dimaksudkan untuk mendukung kegiatan Rehabilitasi Hutan Lindung (RHL) di beberapa wilayah yang telah ditetapkan, sekaligus untuk dibagikan kepada masyarakat. (Latif Thohir/Arif Prada/Gracia Simanjuntak)