ANTARA - Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang ada di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur ini memproduksi produk olahan limbah sabut kelapa menjadi kerajinan bernilai jual tinggi. Bahkan UMKM ini telah menjadi mitra binaan Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) dan merasakan dampak positif dari pembangunan IKN. Simak liputan tim Antara berikut ini.
(Afra Augesti/Gunawan Wibisono/Sandy Arizona/I Gusti Agung Ayu N)