(Antara)-Proses Pemilu Presiden Yang Baru Saja Usai, Menyisakan Agenda Penentuan Siapa Sajakah Yang Akan Menduduki Jabatan Sebagai Pembantu Presiden, Termasuk Menteri Yang Membidangi Sektor Vital Seperti Perekonomian. Guna Lebih Memaksimalkan Pertumbuhan Dan Kestabilan Ekonomi, Para Ekonom Menganjurkan Menteri Perekonomian Berasal Dari Kalangan Profesional.