(Antara)-Perlu upaya seluruh pihak untuk menuntaskan ketimpangan ekonomi nasional. Majelis Ulama Indonesia menyatakan siap untuk mendorong pemerintah, dalam menciptakan kegiatan Ekonomi yang berkeadilan. Hal tersebut karena kegiatan ekonomi yang berkeadilan akan berdampak pada kesejahteraan yang merata.