-- Sebuah masa depan cerah di dalam kegiatan belajar mengajar jarak jauh telah lahir

SAO PAULO, 12 Desember 2013 (ANTARA/PRNewswire) -- Pada fase pra-operasional, MaxyAll (www.maxyall.com) memperkenalkan sebuah inovasi: sebuah platform belajar mengajar jarak jauh global yang unik dan berbeda dibandingkan dengan yang sudah ada. Menurut Arsenio Pagliarini, presiden dunia perusahaan MaxyAll, platform ini merupakan kombinasi teknologi dan pengajaran mandiri yang membentuk sistem pengajaran yang tidak pernah ada sebelumnya.

Mengingat tengah maraknya tren belajar mengajar jarak jauh, seperti yang sudah diperagakan oleh Google, (google.com/edu), aplikasi MaxyAll akan tersedia di sistem operasi iOS (www.apple.com/br/ipad) dan Android (www.android.com), sehingga memberikan pengalaman yang lebih baik lagi baik bagi pengguna, yang dapat membeli program belajar dan berinteraksi dengan perdagangan elektronik, serta untuk distributor, yang dapat melaksanakan sesi pelatihan dan memantau transaksi.

"MaxyAll khusus dirancang untuk memaksimalkan kemampuan dan kesuksesan individu melalui wadah instruksi, teknologi, pemasaran, dan perdagangan elektronik global," ungkap Arsenio. CEO MAxyAll merupakan mantan presiden Packard Bell Computers di Amerika Latin (www.packardbell.com), Wakil Presiden Buscape (www.buscape.com.br), yang pernah memimpin operasi bisnis di AS, Eropa, dan Timur Tengah, sehingga dia sangat berpengalaman di bidangnya.

"Saat ini lah momen yang tepat untuk berinvestasi pada bidang pendidikan, karena kini ilmu pengetahuan semakin berharga," tutup Arsenio. MaxyAll akan diluncurkan dalam beberapa bulan ke depan, tapi Anda sudah dapat melihat video menjelang peluncurannya:

Konseptual:  http://www.youtube.com/watch?v=6BWlqwwPEkc
Kelembagaan: http://www.youtube.com/watch?v=A4PEr5hGMZQ

Kontak:
Fernando Baddini
marketing@maxyall.com
+55-15-9-8166-3100

Editor: PR Wire
Copyright © ANTARA 2013