#akhir juli

Kumpulan berita akhir juli, ditemukan 2.400 berita.

Kompolnas: Kasus pelecehkan tahanan oleh polisi harus segera diselesaikan

Komisioner Komisi Kepolisian Nasional Republik Indonesia Poengky Indarti meminta kasus dugaan pelecehan seksual ...

Realisasi lelang DJKN Sulseltrabar Juli 2023 capai Rp826 miliar

Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) Sulawesi Selatan, Tenggara dan Barat (Sulseltrabar) mencatat realisasi ...

Menteri PUPR: Pelaksanaan IJD untuk tingkatkan kemantapan jalan daerah

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengungkapkan pelaksanaan Inpres Jalan ...

Anti Hoax

Hoaks! Jokowi pakai baju China saat upacara HUT RI

Beredar gambar Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada siaran sebuah stasiun televisi dibagikan seorang pangguna TikTok ...

Perubahan BoJ bisa berdampak pada penggalangan dana perusahaan Jepang

Sekitar 40 persen perusahaan Jepang memperkirakan penyesuaian kebijakan bank sentral baru-baru ini berdampak pada ...

Pengemudi transportasi daring China rasakan dampak perlambatan ekonomi

Seorang pengemudi di Shanghai, Zhu Zimin bekerja hingga 15 jam per hari untuk mendapatkan penghasilan yang sama dengan ...

Yuan China menguat pada Juli 2023

Mata uang yuan China menguat terhadap sejumlah mata uang pada Juli 2023, demikian menurut Sistem Perdagangan Valuta ...

Bola Voli

KONI Pusat dukung PP PBVSI antar timnas voli ke Olimpiade 2032

KONI Pusat mendukung upaya-upaya Pengurus Pusat Persatuan Bola Voli Indonesia (PB PBVSI) untuk mengantarkan timnas bola ...

Harga barang modal di China catat kenaikan

Sebagian besar barang modal yang dipantau oleh otoritas statistik China mencatatkan harga yang lebih tinggi pada awal ...

Kementerian BUMN masih tunggu hasil audit BPKP soal dana pensiun BUMN

Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) masih menunggu hasil audit dari Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan ...

Sudinkes Jakbar imbau warga gunakan masker guna antisipasi ISPA

Pemerintah Kota Jakarta Barat (Pemkot Jakbar) meminta warga tetap menggunakan masker untuk mengantisipasi peningkatan ...

Bahlil tinjau rencana pengembangan Pulau Rempang Batam

Menteri Investasi sekaligus Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia meninjau rencana ...

Regulator sekuritas China dan Hong Kong capai konsensus block trading

Komisi Regulasi Sekuritas China (China Securities Regulatory Commission/CSRC) dan Komisi Sekuritas dan Kontrak ...

Persiapan Asian Games Hangzhou masuki tahap akhir

Setelah sukses menyelesaikan 51 laga uji coba, persiapan untuk Asian Games Hangzhou kini memasuki tahap akhir, di mana ...

Anti Hoax

Hoaks! Foto aksi minta Jokowi mundur dari jabatan pada akhir Juli

Jakarta (ANTARA/JACX) – Sebuah unggahan video di media sosial YouTube berdurasi delapan menit menarasikan aksi ...