#arfak

Kumpulan berita arfak, ditemukan 596 berita.

Polisi buka paksa blokade Jalan Trans Papua Barat di Manokwari

Kepolisian Resor Kota (Polresta) Manokwari berhasil membuka paksa blokade ruas Jalan Maruni yang merupakan Jalan Trans ...

Gubernur Papua Barat resmikan jembatan penghubung Pegaf-Manokwari

Penjabat Gubernur Papua Barat Paulus Waterpauw meresmikan jembatan bailey atau sementara darurat di Kampung Demaisi, ...

BKKBN: Pendataan keluarga untuk percepat penurunan prevalensi stunting

Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Papua Barat menyebutkan program pendataan keluarga ...

BI: Papua Barat perlu tingkatkan pertumbuhan sektor non migas

Bank Indonesia (BI) berharap Pemerintah Provinsi Papua Barat perlu meningkatkan pertumbuhan ekonomi dari sektor non ...

BKKBN evaluasi penanganan stunting di Papua Barat

Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) melakukan monitoring dan evaluasi strategi penanganan ...

Papua Barat siapkan perpustakaan berkonsep museum mini

Pemerintah Provinsi Papua Barat menyiapkan pembangunan perpustakaan daerah berkonsep museum mini guna menyimpan seluruh ...

Penyaluran dana Otsus 2023 di Papua Barat mencapai Rp1,034 triliun

Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb) Kementerian Keuangan melaporkan penyaluran dana otonomi khusus (otsus) tahun ...

Dukung perekaman KTP di Pegaf, Papua Barat supervisi pemasangan VSAT

Tim Percepatan Perekaman Kartu Tanda Penduduk Elektronik (KTP-el) Provinsi Papua Barat melakukan supervisi pemasangan ...

Pemprov siapkan regulasi tata niaga antarkabupaten di Papua Barat

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Barat menyiapkan regulasi tentang tata niaga antarkabupaten di provinsi itu, guna ...

PUPR Papua Barat percepat pengerjaan jembatan putus akibat banjir

Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Provinsi Papua Barat percepat pembangunan Jembatan Demaisy yang ...

Kesbangpol : DPRD Manokwari jadi 37 kursi di Pemilu 2024

Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Manokwari, Papua Tengah, Jaka Mulyanta menyebutkan DPRD ...

Kantor Pertanahan Manokwari proses 650 sertifikat gratis tahun ini

Kantor Pertanahan Kabupaten Manokwari, Papua Barat  memproses 650 sertifikat gratis melalui program Pendaftaran ...

Kejati Papua Barat dukung pembentukan satgas penanganan masalah tanah

Kejaksaan Tinggi (Kejati) Papua Barat mendukung pembentukan satuan tugas (satgas) penanganan masalah pertanahan oleh ...

DLHP Papua Barat bentuk satgas penanganan tanah cegah konflik

Dinas Lingkungan Hidup dan Pertanahan (DLHP) Provinsi Papua Barat membentuk satuan tugas (satgas) penanganan tanah ...

Diskominfo gunakan VSAT percepat perekaman KTP-el di Pegunungan Arfak

Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik (Diskominfo) Provinsi Papua Barat menggunakan Very Small ...