#asian games 2006

Kumpulan berita asian games 2006, ditemukan 149 berita.

Air Mata Agus Salim Menetes di Doha

Inilah untuk ketiga kalinya secara berturut-turut, air mata atlet Indonesia menetes di atas pasir arena pertandingan ...

Voli Pantai Indonesia Juga Gagal ke Final AG

Kontingen Indonesia berduka ketika dua pasangan voli pantai yang diharapkan menambah perolehan medali emas dan ...

Balas Dendam Yang Manis Dari Taufik

Taufik Hidayat, yang dua kali kalah dari tunggal putra China, Lin Dan, pada nomor beregu, membalas kekalahannya dengan ...

Perbendaharaan Medali Emas Indonesia Bertambah

Taufik Hidayat akhirnya menambah perbendaharaan medali emas Indonesia menjadi dua keping, setelah pada hari ketujuh ...

Tim Catur RI Tundukkan Bangladesh 3-0

Tim Indonesia yang diunggulkan di tempat kedelapan, tidak menemui banyak kesulitan untuk menaklukkan unggulan sembilan ...

Ganda Luluk/Alvent ke Final AG 2006

Meski gagal menciptakan "All Indonesian Final" pada nomor ganda putra perorangan Asian Games 2006, Indonesia masih ...

Taufik Hidayat Habis-habisan pada Final AG

Taufik Hidayat berjanji tampil habis-habisan pada pertandingan final tunggal putra perorangan Asian Games 2006 ...

Oka Sulaksana Masih Tertahan di Urutan III

Atlet layar Oka Sulaksana masih tertahan di peringkat ketiga klasemen setelah menyelesaikan race keenam dan tujuh, ...

Indonesia Raih Perunggu dari Berkuda di AG XV

Cabang berkuda membalikkan keraguan banyak pihak atas kemampuan mereka ketika merebut medali perunggu di nomor ...

Dua Perunggu Untuk Kontingen Merah Putih

Tim dayung Indonesia menyumbang dua perunggu melalui kayuhan Pere Karoba di nomor single scull putri dan nomor empat ...

Ganda Putra Buka Peluang Final Sesama Indonesia

Dua ganda putra Indonesia, Luluk Hadiyanto/Alvent Yulianto dan Markis Kido/Hendra Setiawan, membuka peluang final ...

Agus/Supriadi Belum Terbendung

Langkah pasangan Agus Salim/Supriadi yang tampil sebagai pasangan kedua belum terbendung, dengan menangnya mereka atas ...

Catur Beregu RI Menang 3-0 Atas Nepal

Regu catur Indonesia yang terdiri Utut Adianto, Susanto Megaranto dan Irine Kharisme Sukandar mencatat kemenangan ...

Tim Layar Indonesia Protes, Oka Dapat Penalti

Tim layar Indonesia yang dipimpin manajer Gurhadi Kartasasmita melancarkan protes kepada panitia, Rabu, karena ...

Rowing Bangkitkan Harapan Indonesia di AG XV

Dari tujuh cabang olahraga yang diikuti kontingen Indonesia pada hari kelima Asian Games 2006 Doha, Selasa, hanya ...