#badan ketahanan pangan

Kumpulan berita badan ketahanan pangan, ditemukan 499 berita.

Peneliti: Kebijakan pasar terbuka bisa tekan dampak COVID-19

Peneliti Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) Felippa Ann Amanta menilai kebijakan pasar terbuka untuk ...

Peneliti: Impor jadi alat strategis tekan dampak COVID-19

Peneliti Center for Indonesian Policy Studies Felippa Ann Amanta menyatakan, kebijakan impor merupakan alat yang ...

Legislator serukan lindungi petani dari impor dan penanganan COVID-19

Anggota Komisi IV DPR RI Hamid Noor Yasin menyatakan bahwa penanganan COVID-19 harus  betul-betul memikirkan pula ...

Kementan gandeng produsen pangan jagan ketersediaan pasokan

Kementerian Pertanian melakukan penandatanganan kesepakatan bersama supplier dan produsen pangan guna menjaga ...

Gelar operasi pasar di DKI Jakarta, Mentan: Jangan beli berlebihan

Kementerian Pertanian (Kementan) akan menggelar operasi pasar murah yang menyediakan sejumlah bahan pokok di 49 titik ...

Petani tebu keberatan rencana impor gula

Asosiasi Petani Tebu Rakyat Indonesia (APTRI) secara terbuka menyatakan keberatan terhadap rencana impor gula karena ...

Meski banjir, Kementan tetap gelar pasar murah cabai dan bawang putih

Meski banjir masih melanda sejumlah titik di Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jabodetabek), Badan ...

Video

Kementan gelar operasi pasar bawang putih di Banten

ANTARA - Kementerian Pertanian melalui Badan Ketahanan Pangan dan Toko Tani Indonesia yang berkoordinasi dengan Dinas ...

Pemprov Banten kucurkan 10 ton bawang putih untuk turunkan harga

Kementerian Pertanian bersama Pemerintah Provinsi Banten melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Penyuluh melakukan ...

DPR setujui perubahan anggaran Kementerian Pertanian

Komisi IV DPR RI menyetujui perubahan anggaran Kementerian Pertanian tahun 2020 dalam rapat kerja DPR dengan Menteri ...

Komisi IV singgung soal transparansi data dalam rapat dengan Mentan

Komisi IV DPR pada Senin siang memanggil Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo dalam rapat dengar pendapat ...

Kementan operasi pasar bawang putih dan cabai hingga harga terkendali

Kementerian Pertanian (Kementan) berkomitmen terus melakukan operasi pasar untuk komoditas bawang putih dan cabai rawit ...

Bawang putih dan cabai mahal, Kementan operasi pasar di wilayah ini

Kementerian Pertanian melalui Badan Ketahanan Pangan segera melakukan operasi pasar di sejumlah wilayah yang masih ...

Stabilisasi harga di Solo, Mentan gelontorkan bawang putih dan cabai

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo pada Kamis pagi melepas 10 mobil berisikan bawang putih, cabai merah keriting dan ...

Kementan usulkan perubahan komposisi anggaran 2020

Kementerian Pertanian mengusulkan perubahan komposisi anggaran Tahun 2020 yang telah ditetapkan sebesar Rp21,05 triliun ...