#ekonomi turun

Kumpulan berita ekonomi turun, ditemukan 95 berita.

Jabar ganti komoditas impor dari China ke produk dalam negeri

Pemerintah Provinsi Jawa Barat akan mengganti sejumlah komoditas kebutuhan pokok yang biasanya didatangkan dari China ...

Penjualan ponsel Erafone selama semester I-2019 naik 30 persen

Distributor sekaligus importir telepon pintar, PT Erafone Artha Retailindo mencatat pertumbuhan penjualan telepon ...

Mata uang 'safe-haven' tertekan karena harapan stimulus meningkat

Mata uang safe-haven seperti yen dan franc Swiss berada di bawah tekanan pada perdagangan Senin pagi, karena harapan ...

Analis: pergerakan rupiah masih akan dipengaruhi sentimen eksternal

Analis Binaartha Sekuritas Muhammad Nafan Aji Gusta mengatakan, pergerakan rupiah pada Senin ini masih akan banyak ...

Darmin: pertumbuhan ekonomi 5,4 persen sulit tercapai

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution mengakui proyeksi pertumbuhan ekonomi 5,4 persen pada 2018 ...

Menkeu perkirakan ekonomi tumbuh 5,14-5,21 persen

Pemerintah memperkirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia sepanjang 2018 berada pada kisaran 5,14-5,21 persen seiring ...

INDEF: Indonesia alami deindustrialisasi

Institute for Development of Economics and Finance (INDEF) melaporkan, Indonesia dalam 10 tahun terakhir mengalami ...

BEI menilai keputusan The Fed tidak berdampak negatif bagi IHSG

Bursa Efek Indonesia (BEI) menilai bahwa keputusan bank sentral Amerika Serikat (The Fed) menaikan suku bunga acuannya ...

BI: pertumbuhan 5,4 persen tak mustahil dicapai

Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia Mirza Adityaswara mengatakan target pertumbuhan tahunan ekonomi 5,4 persen tahun ...

Rapor Jokowi di antara para pemimpin Asia

Bloomberg merilis rapor untuk para pemimpin dunia, termasuk Presiden RI Joko Widodo, dilihat berdasarkan tiga ...

Wapres dorong Sulbar pertahankan sentra produksi pangan

Wakil Presiden HM Jusuf Kalla mendorong Provinsi Sulawesi Barat menjadi sentra produksi tanaman pangan, terutama kakao ...

Ekonomi AS kuartal kedua tumbuh 1,2 persen

Ekonomi AS tumbuh pada tingkat tahunan sebesar 1,2 persen pada kuartal kedua tahun ini, lebih rendah daripada ...

Tarif kereta ekonomi antarkota turun 1 Juli

Tarif kereta api kelas ekonomi turun mulai 1 Juli sebagai bagian dari penyesuaian terhadap penurunan harga bahan bakar ...

Emisi karbon sektor energi 32,1 miliar ton tahun lalu

Emisi karbon dioksida (CO2) dari sektor energi tercatat hampir tidak berubah pada tingkat 32,1 miliar ton selama 2015 ...

Tarif kereta api ekonomi turun mulai April

Tarif kereta api ekonomi jarah jauh dan sedang--yang selama ini disubsidi pemerintah--, mulai 1 April 2016 turun, kata ...