#gubernur boj

Kumpulan berita gubernur boj, ditemukan 129 berita.

Gubernur BoJ Kuroda peringatkan volatilitas valas yang berlebihan

Gubernur bank sentral Jepang (BoJ) Haruhiko Kuroda mengatakan pada Senin bahwa mata uang yen harus bergerak secara ...

Bank sentral Jepang akan pertahankan suku bunga sangat rendah

Bank sentral Jepang (BOJ) akan mempertahankan suku bunga ultra rendah pada Kamis (28/4/2022) dan menahan diri dari ...

Dolar AS naik di tengah kehati-hatian saat pertemuan menteri keuangan

Dolar AS naik tipis di sesi Asia pada Kamis pagi, didukung oleh ekspektasi pengetatan moneter Federal Reserve yang ...

BOJ: Pergerakan yen baru-baru ini "cukup tajam" dapat rugikan bisnis

Gubernur Bank Sentral Jepang (BOJ) Haruhiko Kuroda mengatakan pada Senin bahwa pergerakan yen baru-baru ini "cukup ...

Yen Jepang melambung sebentar setelah komentar Kuroda

Yen mendapat penangguhan hukuman singkat setelah mencapai posisi terendah baru dua dasawarsa menyusul komentar pembuat ...

Mantan diplomat mata uang Furusawa: Jepang tidak dukung yen yang lemah

Jepang tidak terlalu mendukung pelemahan yen, yang mencerminkan memburuknya fundamental ekonomi dan defisit ...

Euro naik ke tertinggi seminggu karena harapan negosiasi damai Ukraina

Euro menguat di perdagangan Asia pada Kamis sore, di tengah harapan kemajuan dalam pembicaraan antara Rusia dan ...

Dolar catat kenaikan mingguan terbesar 7-bulan saat Fed kian "hawkish"

Dolar mengkonsolidasikan kenaikannya terhadap sekeranjang mata uang utama lainnya pada akhir perdagangan Jumat (Sabtu ...

Emas bertahan stabil di Asia, investor fokus pantau pertemuan Fed

Harga emas bertahan stabil di perdagangan Asia pada Rabu pagi, setelah penurunan tajam di sesi sebelumnya, karena ...

Bank-bank sentral top: Gangguan pasokan global masih bisa lebih buruk

Kendala pasokan yang menggagalkan pertumbuhan ekonomi global masih bisa memburuk, mempertahankan inflasi tetap tinggi ...

BOJ diperkirakan pertahankan stimulus di tengah risiko deflasi

Bank sentral Jepang (BOJ) diperkirakan akan mempertahankan kebijakan moneter stabil pada Rabu, karena pertumbuhan yang ...

Bank sentral Jepang diperkirakan tahan kebijakan moneter ultra-longgar

Bank sentral Jepang, Bank of Japan (BOJ), secara luas diperkirakan akan mempertahankan kebijakan moneter ultra-longgar ...

Ekonomi Jepang tumbuh didukung belanja modal yang kuat

Ekonomi Jepang tumbuh sedikit lebih cepat dari perkiraan semula pada kuartal pertama, berkat belanja modal yang lebih ...

Abe gambarkan target inflasi BOJ sebagai sarana memacu pertumbuhan

Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe mengatakan pada Rabu bahwa ia melihat target inflasi bank sentral sebagai sarana ...

Indeks Nikkei 225 terkoreksi 53,67 poin

Bursa saham Tokyo berakhir lebih rendah pada Kamis, karena penguatan yen terhadap dolar AS menekan sentimen beli, ...