#hak rakyat palestina

Kumpulan berita hak rakyat palestina, ditemukan 194 berita.

MASIKA-ICMI kutuk tindakan tidak manusiawi di Palestina

Majelis Sinergi Kalam Ikatan Cendikiawa Muslim Se Indonesia (MASIKA-ICMI) mengutuk keras tindakan yang tidak manusiawi ...

Anggota DPR apresiasi langkah pemerintah pada konflik Israel-Palestina

Anggota Komisi I DPR RI Christina Aryani mengapresiasi langkah yang diambil oleh pemerintah Indonesia dalam konflik ...

PKS dukung sikap pemerintah bela hak-hak rakyat Palestina

Partai Keadilan Sejahtera mendukung sikap pemerintah Indonesia yang secara konsisten melakukan pembelaan terhadap ...

Shtayyeh serukan Eropa bantu tekan Israel izinkan Pemilu di Yerusalem

Perdana Menteri Mohammed Shtayyeh pada Minggu (2/5) menyerukan Eropa untuk melanjutkan upayanya menekan Israel agar ...

Normalisasi dengan Israel, dorong pendudukan atas wilayah Palestina

Normalisasi hubungan diplomatik sejumlah negara dengan Israel sama dengan mendorong pendudukan rezim zionis atas ...

Catatan Akhir Tahun

Normalisasi sejumlah negara dengan Israel, kado pahit bagi Palestina

Normalisasi hubungan diplomatik yang dilakukan oleh empat negara Arab yaitu Uni Emirat Arab (UEA), Bahrain, Sudan, dan ...

Desa Palestina memasang kamera untuk awasi serangan Israel

Warga Palestina memasang sistem pengawasan video di sebuah desa terpencil di Tepi Barat yang diduduki, untuk mengawasi ...

Malaysia serukan reformasi PBB untuk akhiri konflik

Malaysia ingin Persatuan Bangsa-Bangsa (PBB) diperbaiki dan direformasi karena banyak orang yang masih menderita akibat ...

Yordania: Solusi dua negara satu-satunya cara menuju perdamaian

Raja Yordania Abdullah II pada Selasa mengatakan bahwa solusi dua negara menjadi cara satu-satunya untuk menghentikan ...

Presiden Tunisia: PBB gagal menjamin hak rakyat Palestina

Presiden Tunisia Kais Saied pada Selasa mengatakan bahwa PBB, sejak didirikan, gagal menjamin hak-hak rakyat Palestina ...

DPR: Dukungan Indonesia terhadap Palestina tidak berubah

Wakil Ketua DPR RI Azis Syamsuddin mengatakan bahwa Indonesia tidak mengubah dukungan terhadap kelangsungan keadilan di ...

Yordania: Tak ada perdamaian jika Israel terus bertindak sepihak

Perdana Menteri Yordania Omar Razzaz kembali menegaskan posisi negaranya atas perjuangan Palestina, memperingatkan pada ...

PM: Maroko tolak normalisasi hubungan apa pun dengan Israel

Perdana Menteri Maroko Saad Dine El Otmani menolak normalisasi hubungan apa pun dengan Israel, Minggu. "Kami ...

Presiden Abbas: hubungan UAE-Israel "menusuk Palestina dari belakang"

Presiden Palestina Mahmoud Abbas pada Selasa mengatakan bahwa kesepakatan damai antara Uni Emirat Arab (UAE) dan Israel ...

EU minta Israel untuk batalkan rencana aneksasi Tepi Barat

Menyambut kesepakatan kontroversial untuk normalisasi hubungan Israel dan Uni Emirat Arab (UAE), Uni Eropa (EU) ...